Mau Pinjam Kredit Usaha Rakyat (KUR)? Kenali Dulu Jenis, Syarat, dan Plafonnya di Sini

Mau Pinjam Kredit Usaha Rakyat (KUR)? Kenali Dulu Jenis, Syarat, dan Plafonnya di Sini

ilustrasi kredit usaha rakyat (kur)-istimewa-raselnews.com

BACA JUGA:KUR BCA 2023 Plafon Rp500 Juta, Cek Syarat, Cara Pengajuan dan Limit Pinjaman

KUR Khusus

KUR Khusus bisa memberikan limit mencapai Rp500 Juta kepada kelompok pengelola dalam bentuk klaster dengan mitra usaha.

KUR Khusus dapat diberikan untuk komoditas perkebunan rakyat, peternakan rakyat, perikanan rakyat, industri Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah, serta komoditas sektor produktif lain yang dapat dikembangkan. Jangka waktu KUR Khusus terbagi sebagai berikut:

BACA JUGA:Cuma Modal HP! Begini Cara Cek Pengajuan KUR BRI 2023 Anda Disetujui atau Tidak

BACA JUGA:Tanpa Ribet, KUR BSI 2023 Bisa Cair Hingga Rp500 Juta, 2 Minggu Dana Masuk Kantong

Kredit Modal Kerja (KMK) jangka waktu yang ditentukan selama 4 tahun. Sedangkan Kredit Investasi (KI) jangka waktunya selama 5 tahun .

KUR Penempatan TKI

KUR Penempatan TKI memiliki limit pinjaman paling besar hingga Rp25 juta per debitur, dengan jangka waktu sama dengan masa kontrak kerja dan tidak melebihi 3 tahun.

Program ini membutuhkan dokumen seperti:

BACA JUGA:KUR BSI Plafon Rp500 Juta Tanpa Bunga dan Riba, Simak Syaratnya

BACA JUGA:Butuh Modal Usaha Skala Besar? Cek Tabel Angsuran KUR BRI 2023 Rp500 Juta, Bunga Rendah, Syarat KTP Ini


1. Nomor Induk Kependudukan (NIK) yang dibuktikan dengan eKTP atau Surat Keterangan Pembuatan e-KTP.

2. Perjanjian penempatan Pekerja Migran Indonesia.

3. Perjanjian Kerja bagi Pekerja Migran Indonesia.

BACA JUGA: Bank Mandiri Siapkan KUR Khusus 8 Jenis Usaha Ini, Mungkin Usaha Anda Termasuk, Simak Cara Pengajuannya

BACA JUGA:Sssttt...Ada KUR BRI Rp 50 Juta Angsuran Cuma Rp 900 Ribuan, Mau? Begini Caranya

Sebelum mengajukan pinjaman, pastikan Anda menyiapkan dokumen-dokumen yang diperlukan, seperti Nomor Induk Berusaha (NIB) atau Surat. (red)

Sumber: dirangkum dari berbagai sumber