Mobil Listrik Vietnam Masuk Indonesia, Dominasi Jepang dan Cina Mulai Terganggu

Mobil Listrik Vietnam Masuk Indonesia, Dominasi Jepang dan Cina Mulai Terganggu

Mobil Listrik Murah asal Vietnam, VinFast VF e34-Istimewa-tangkapan layar youtube TNT Corner

Dengan jarak tempuh maksimum mencapai 326 KM, VF5 menjadi pilihan yang menarik untuk penggunaan dalam kota maupun antar kota.

BACA JUGA:Rival Gran Max! Mobil Niaga Mitsubishi Ini Dapat Menempuh 180 KM Sekali Ngecas, Pelaku Bisnis Tersenyum

Meskipun harga resmi belum diumumkan, diperkirakan mobil ini akan berada dalam kisaran harga 300 jutaan rupiah, bersaing dengan model-model sejenis dari merek lain seperti Bingo EV dan MG4 EV.

Dengan munculnya banyak pilihan mobil listrik di Indonesia, persaingan semakin ketat.
Namun, kesimpulan dari penulis adalah masih terkesan dengan MG4 EV atau Wuling Binggo EV.(man)

Sumber: