Calon Mahasiswa Wajib Tahu, Ini 23 Beasiswa Luar Negeri yang Masih Buka Buat Kuliah Tahun 2025
Calon Mahasiswa Wajib Tahu! Ini 23 Beasiswa Luar Negeri Masih Buka Buat Kuliah Tahun 2025! -Istimewa-IST, Dokomen
9. Gates Cambridge Scholarship - S2 dan S3 ke University of Cambridge, Inggris, dibuka September hingga Januari 2025.
10. Harding Distinguished Postgraduate Scholarship - S3 ke Inggris, dibuka September hingga Januari 2025.
11. Eiffel Excellence Scholarship - S2 dan S3 ke Prancis, dibuka September 2024 hingga Januari 2025.
12. Russian Government Scholarship - S1 hingga S3 ke Rusia, dibuka September 2024 hingga Januari 2025.
13. BTH Scholarship - S2 ke Swedia, dibuka Oktober 2024 hingga Januari 2025.
BACA JUGA:Beasiswa Unggulan Kemdikbud Dibuka, Ketahui Cara Buat Akun Beasiswa Unggulan 2024
BACA JUGA:BURUAN! Kemenag Buka 1.000 Beasiswa S1-S3 bagi Para Santri Pondok Pesantren, Catat Syaratnya
14. Erasmus Mundus Joint Masters - S2 ke Uni Eropa, dibuka Oktober 2024.
15. KAUST Fellowship - S2 dan S3 ke Arab Saudi, dibuka Oktober 2024 hingga Januari 2025.
16. Qatar University International Scholarship - S1 ke Qatar, dibuka Oktober hingga November 2024.
17. SNU President Fellowship Program - S1 hingga S3 ke Korea Selatan, dibuka Oktober 2024.
18. ETH Zurich Excellence Scholarship - S2 ke Swiss, dibuka November 2024.
BACA JUGA:5 Jenis Beasiswa di Indonesia, Peluang Emas Pendidikan di Negeri Sendiri
Sumber: