SELUMA, RASELNEWS.COM – Stasiun Pengisian Bahan Bakar Nelayan (SPBN) akan di bangun di Desa Pasar Seluma. Hal ini sSebagai fasilitas penunjang Pelabuhan Perikanan Nelayan (PPN).
SPBN dapat menunjang kebutuhan BBM nelayan yang ada di sana. Terkait dengan rencana pembangunan SPBN ini, Pemerintah Daerah Kabupaten Seluma melalui Dinas Kelautan dan Perikanan (DKP) sudah berkoordinasi dengan BPH Migas. "Selain kewajiban menyediakan lokasi 4 hektar lagi, kita juga tengah mencari lokasi lahan untuk pembangunan SPBU khusus nelayan," kata Kepala DKP Seluma, Zuraini kepada wartawan, kemarin. BACA JUGA:Pemkab Kaur Siapkan BLT-BBM Khusus Nelayan Untuk lahan yang dibutuhkan pembangunan SPBN ini seluas setengah hektar sampai dengan satu hektar. SPBU ini khusus untuk melayani nelayan yang membutuhkan BBM. Sedangkan untuk pengelola sendiri dilakukan oleh koperasi nelayan yang ada di Kabupaten Seluma. Sehingga kebutuhan nelayan untuk menangkap ikan bisa didapatkan melalui pembelian di SPBU nelayan ini. "Yang jelas kita akan mencari lahan untuk SPBU nelayan yang menjual solar ini," sampainya. Selain itu, Zuraini juga menerangkan pembebasan lahan untuk pembangunan PPN seluas 4 hektar. Anggaran juga harus disediakan oleh Pemerintah Kabupaten Seluma ini pada tahun 2023. Namun di tahun 2022 melalui APBD Perubahan sudah dialokasikan anggaran untuk tim penilai pembebasan lahan. Sehingga pada tahun 2023 pembangunan dan ganti rugi lahan bisa di realisasikan. "Tahun ini tim penilai pembebasan sudah ada dan selangkah lagi akan turun melakukan survey ke lokasi yang cocok dilakukan ganti rugi kepada warga," tutupnya. (rwf)Seluma Bangun SPBU Khusus Nelayan
Jumat 30-09-2022,19:41 WIB
Reporter : admin53radarselatan
Editor : admin53radarselatan
Kategori :
Terkait
Kamis 21-11-2024,09:55 WIB
Pertamina Tera SPBU di Bengkulu, Pastikan Volume BBM Sesuai yang Dibeli Konsumen
Rabu 20-11-2024,08:05 WIB
Paman Kanji! Keponakan Sendiri Dicabuli, Polres Seluma Ungkap Modus Pelaku
Rabu 20-11-2024,07:41 WIB
Pulang dari Kebun, Warga Seluma Dibacok, Kepala Mengalir Darah
Selasa 19-11-2024,16:55 WIB
Lusa Penetapan UMP Harus Selesai! UMP Bengkulu 2025 Diprediksi Naik
Selasa 19-11-2024,16:24 WIB
SPSI Minta UMP Bengkulu 2025 Naik 10 Persen, Ini Alasannya
Terpopuler
Kamis 21-11-2024,16:33 WIB
VIVO V50 5G & VIVO V50 PRO 5G Segera Hadir, Intip Spesifikasinya di Sini
Kamis 21-11-2024,08:25 WIB
HP Terbaru Sudah Tiba! RAM 16/512 GB, Harga Mulai 1 Jutaan
Kamis 21-11-2024,14:37 WIB
Waspadai Penyakit yang Muncul di Musim Hujan, Konsumsi Ramuan Herbal Seperti Ini
Kamis 21-11-2024,18:11 WIB
7 Hambatan dan Tantangan yang Kerap Dialami Pelaku Bisnis Online
Kamis 21-11-2024,15:17 WIB
Karaoke Bisa Meningkatkan Kesehatan Fisik dan Mental, Benarkah?
Terkini
Kamis 21-11-2024,18:41 WIB
Miracle Fruit Buah Ajaib! Apapun Dimakan Pasti Terasa Manis, Cocok yang Takut Makan Obat
Kamis 21-11-2024,18:11 WIB
7 Hambatan dan Tantangan yang Kerap Dialami Pelaku Bisnis Online
Kamis 21-11-2024,17:31 WIB
Pemungutan Suara Pilkada 27 November 2024! Semuanya Libur, Yang Bekerja Dapat Uang Lembur
Kamis 21-11-2024,17:09 WIB
Jadwalkan Liburan Anda! Di Tahun 2025 Ada 17 Hari Libur Nasional, Berikut Tanggal Lengkapnya
Kamis 21-11-2024,16:33 WIB