BENGKULU, RASELNEWS.COM - Pemerintah Provinsi Bengkulu mengajukan penambahan kuota BBM subsidi untuk 2023.
BBM bersubsidi jenis pertalite dan bio solar ini telah disampaikan kepada BPH Migas. Gubernur Bengkulu, Rohidin Mersyah mengatakan, penambahan itu dilakukan sesuai dengan realslisasi penyaluran BBM tahun ini. BACA JUGA:Edan, Warga Pino Raya Aniaya Mertua Karena Perkara Air Ludah "Kita ajukan penambahan kuotanya, dari kuota yang ditetapkan tahun ini," kata Gubernur. Gubernur berharap kuota tahun depan dapat ditambah mengingat kebutuhan BBM bersubsidi meningkat. Pihaknya juga akan meningkatkan pengawasan penyaluran BBM agar tepat sasaran. "Pengawasan tentunya kita tingkatkan, agar BBM ini sesuai peruntukannya," kata Gubernur. Diketahui, kuota BBM jenis pertalite yang diusulkan sebanyak 398.000 kiloliter yamg terdiri dari 121.000 kilo liter untuk BBM subsidi jenis biosolar dan 277.000 kiloliter jenis pertalite. BACA JUGA:BREAKING NEWS: Penyebar Foto Syur Janda Pino Raya Ditangkap, Motifnya Sakit Hati Asisten II Setda Provinsi Bengkulu, Fachriza Raize mengatakan, penambahan kuota BBM jenia pertalite dan biosolar ini mengacu pada bertambahnya jumlah kendaraan dan penduduk. Kuota ini juga sesuai dengan usulan kabupaten/kota. "Pengawasan kita perketat agar kuota tercukupi hingga akhir tahun 2023," pungkasnya. (cia)Pemprov Bengkulu Ajukan Penambahan Kuota BBM Bersubsidi
Minggu 13-11-2022,11:50 WIB
Reporter : admin53radarselatan
Editor : admin53radarselatan
Tags : #pemprov bengkulu
#bbm subsidi
Kategori :
Terkait
Kamis 10-04-2025,08:05 WIB
Hari Ini, Job Fair Merah Putih Dibuka! Lowongan Kerja di Bengkulu
Minggu 30-03-2025,10:07 WIB
Pemprov Revitalisasi Taman Remaja Bengkulu yang Terbengkalai
Kamis 27-03-2025,12:13 WIB
Pemprov Bengkulu Gelontorkan Anggaran Rp48,6 Miliar untuk RS M.Yunus Bengkulu, Ini Peruntukannya
Rabu 26-03-2025,12:16 WIB
Libur Lebaran, Pemprov Bengkulu Terapkan WFA
Senin 24-03-2025,08:08 WIB
Pemprov Bengkulu Rilis Aplikasi Loker Merah Putih! Ada 400 Lowongan Kerja
Terpopuler
Sabtu 17-01-2026,05:35 WIB
Sssttt...Yamaha Diam-diam Rilis Skutik 125 cc Klasik Modern, Harga Lebih Murah dari Honda BeAT
Sabtu 17-01-2026,08:05 WIB
6 Manfaat Luar Biasa Gel Lidah Buaya untuk Kesehatan Kulit
Sabtu 17-01-2026,16:01 WIB
6 Makanan yang Sebaiknya Dikonsumsi Saat Makan Malam, Bisa Mengurangi Lemak dan Meningkatkan Massa Otot
Sabtu 17-01-2026,10:07 WIB
Nubra: SUV Off-Road Murni Hyundai yang Jadi Perbincangan Penggemar Otomotif, Tampilan Kotak dan Berotot
Sabtu 17-01-2026,12:02 WIB
Rolls Royce Dawn Versi Modifikasi Unik Rilis, Cuma Ada 25 Unit di Seluruh Dunia
Terkini
Sabtu 17-01-2026,18:53 WIB
Nokia Dikabarkan Siapkan Lumia Max 2026, Usung Desain Premium dan Spesifikasi Flagship
Sabtu 17-01-2026,18:10 WIB
7 Manfaat Minum Air Daun Kemangi di Pagi Hari! Begini Cara Meraciknya
Sabtu 17-01-2026,17:39 WIB
Toyota Luncurkan Dua Mobil Listrik Sekaligus, Urban Cruiser EV dan bZ4X Lokal Jadi Sorotan
Sabtu 17-01-2026,16:01 WIB
6 Makanan yang Sebaiknya Dikonsumsi Saat Makan Malam, Bisa Mengurangi Lemak dan Meningkatkan Massa Otot
Sabtu 17-01-2026,14:02 WIB