Kunyit Putih, Tanaman Herbal Indonesia, Berikut Manfaat Kunyit Putih Untuk Kesehatan, Termasuk Anti Kanker

Selasa 26-09-2023,11:31 WIB
Reporter : Sahri Senadi
Editor : Sahri Senadi

Secara khusus kunyit putih sangat baik untuk kesehatan lambung.

Berikut ini adalah manfaat kunyit putih untuk kesehatan lambung manusia:

1. Mengurangi asam lambung

2. Mencegah tukak lambung

3. Melindungi lapisan mukosa lambung

4. Membantu Mengobati kembung dan dispepsia

5. Menekan pertumbuhan bakteri patogen

6. Meredakan nyeri pada lambung

BACA JUGA:Ingin Anak Sehat dan Pintar? Saran Dokter: Ini Lima Vitamin Baik untuk Daya Tahan Tubuh dan Perkembangan Otak

BACA JUGA:Cocok Ditanam di Rumah, 5 Tanaman Hias Bisa Mengurangi Polusi Udara, Udara Dijamin Bersih

Untuk wanita kunyit putih juga memiliki khasiat khusus. hal inilah yang membuat kunyit putih menjadi salah satubahan utama dalam pembuatan jamu.

Berikut manfaat Kunyit putih untuk Wanita:

1. Meringankan gejala PMS

2. Mengurangi nyeri haid

3. Meningkatkan kesuburan

4. Mengatasi masalah keputihan

Kategori :