10 Provinsi di Indonesia yang Memiliki Tingkat Kemiskinan Tertinggi, Bengkulu Masuk Daftar

Rabu 06-12-2023,17:47 WIB
Reporter : red
Editor : Andri Irawan

Menurut Badan Pusat Statistik, pada Maret 2023, persentase penduduk miskin di Indonesia secara keseluruhan mencapai 9,36%, mengalami penurunan sebesar 0,18%.

BACA JUGA:BREAKING NEWS: Drum Meledak dan Terbakar di Kaur, Bos Barang Rongsokan Tewas

Dalam sidang tahunan MPR RI dan Sidang Bersama DPR-DPD RI Tahun 2023, Presiden RI Joko Widodo menyatakan bahwa terjadi penurunan angka kemiskinan, sementara pemulihan ekonomi pasca-COVID-19 terjadi dengan konsistensi yang signifikan dan relatif cepat.

Menggalakkan pertumbuhan ekonomi guna menurunkan tingkat kemiskinan memerlukan upaya besar dan kolaborasi dari semua pihak. (red)

Kategori :