BACA JUGA:Legenda Motor Bebek Honda Kembali Bangkit, Tampilan Lebih Segar dan Sporty, BBM Irit 62 KM/L, Harga Bersahabat
Dari segi mesin, Honda PCX 160 memiliki mesin 156,9 cc dengan tenaga maksimal 15,8 HP dan torsi 14,7 Nm.
Sedangkan Lexi LX 155 memiliki mesin 155,09 cc dengan tenaga maksimal 15,1 HP dan torsi 14,2 Nm.
Meskipun PCX 160 memiliki sedikit keunggulan dalam tenaga dan torsi, perbedaannya tidak terlalu signifikan.
BACA JUGA:Sssttt....Motor Bebek Mesin 125 CC Sudah Meluncur, Honda Revo 2024?
Untuk kaki-kaki, PCX 160 dilengkapi dengan suspensi depan teleskopik dan suspensi belakang ganda, sementara Yamaha Lexi LX 155 menggunakan suspensi depan teleskopik dan suspensi belakang tunggal.
Pengereman pada PCX 160 menggunakan cakram di kedua roda, sedangkan Lexi LX 155 memiliki pilihan cakram dan tromol.
BACA JUGA:4 Motor Honda Desain Unik di Indonesia, Nomor 4 Seharga 77 Juta dan Paling Populer di Dunia
Dari segi dimensi, PCX 160 memiliki dimensi lebih kecil dibandingkan dengan Lexi LX 155.
Namun, bobotnya sedikit lebih berat, tergantung dari versi yang dipilih.
Harga PCX 160 lebih mahal dibandingkan dengan Lexi LX 155, mengingat fitur-fitur yang lebih lengkap yang ditawarkan PCX 160.
BACA JUGA:Suzuki Hidupkan Kembali Motor Gaya Lamanya, 2025 Suzuki Luncurkan Motor Bergaya Klasik Modern
Demikianlah perbandingan antara Yamaha Lexi LX 155 dan Honda PCX 160. Namun keputusan tetap ada di tangan Anda. (man)