Harga HP Oppo Terbaru 2024, Harga Mulai Rp 1.799.000, Ada RAM 12GB, Kamera 200MP

Kamis 23-05-2024,16:11 WIB
Reporter : Aman Santoso
Editor : Andri Irawan 01

RASELNEWS.COM - Oppo telah menjadi salah satu merek handphone (H) P yang sangat diminati di Indonesia.

Brand asal Tiongkok ini berhasil membangun reputasi yang kuat di pasar Indonesia, seringkali masuk dalam top 5 vendor smartphone.

Keberhasilan ini didukung oleh strategi pemasaran agresif, termasuk menggaet brand ambassador untuk mempromosikan produknya.

BACA JUGA:8 Rekomendasi HP 5G Terbaru 2024, Harga Murah, Performa Tinggi

Nah Berikut adalah daftar harga HP Oppo terbaru yang dijual di Indonesia:

1. Oppo A18

Harga: Rp 1,8 jutaan

Layar: 6,56 inci, panel IPS LCD, resolusi HD+, refresh rate 90 Hz

Chipset: Snapdragon 680

BACA JUGA:7 Rekomendasi Powerbank Terbaik dan Murah, Cocok iPhone dan HP Android

RAM: Mulai dari 8 GB

Memori: Mulai dari 128 GB

Baterai: 5000 mAh, dukungan 45 watt SuperVOOC

Sistem Operasi: ColorOS 14 berbasis Android 14

2. Oppo A60

BACA JUGA:Cocok untuk Pelajar! Rekomendasi HP Xiaomi Terbaru 2024 Harga Rp 1 Jutaan

Desain: Cantik dan premium, tahan debu dan air dengan sertifikasi IP54

Kamera: Kamera utama 50 MP, monokrom 2 MP

Kategori :