Waspada, Diare dan ISPA Bisa Muncul di Musim Pancaroba, Ini Gejala dan Pencegahannya!

Selasa 11-06-2024,17:33 WIB
Reporter : Aman Santoso
Editor : Andri Irawan 01

BACA JUGA:Sakit Perut, Kenali Gejalanya! Berikut 7 Penyakit Berbahaya dengan Gejala Sakit Perut

- Menjaga gaya hidup sehat dengan cukup istirahat, rajin berolahraga, dan mengelola stres.

- Menjaga kebersihan diri dan lingkungan.

- Rutin mengonsumsi vitamin untuk meningkatkan daya tahan tubuh.

- Menggunakan masker di daerah dengan polusi tinggi dan menghindari air hujan yang tercemar.

Menghadapi penyakit di musim pancaroba, banyak pengobatan dapat dilakukan di rumah untuk meredakan gejala.

BACA JUGA:Orang Tidak Merokok Juga Rentan Terkena Penyakit Paru, Kok Bisa? Ini Penyebabnya

Namun, penting untuk berkonsultasi dengan tenaga medis profesional jika gejala bertahan atau memburuk untuk mendapatkan perawatan yang lebih intensif.(man)

Kategori :