Daftar Peserta Lulus SKD CPNS Kemenag 2024! Cek di Sini!

Selasa 19-11-2024,13:03 WIB
Reporter : Aman Santoso
Editor : Andri Irawan 01

RASELNEWS.COM - Pengumuman hasil seleksi Kompetensi Dasar (SKD) CPNS Kemenag 2024 akan diumumkan pada 17–20 November 2024 sesuai dengan jawal yang sudah ditetapakan.

Jangan lewatkan kesempatan untuk segera mengeceknya.

Pada seleksi CPNS Kemenag 2024, tersedia 20.772 formasi jabatan yang mencakup unit pusat hingga daerah.

Formasi ini terbuka untuk berbagai kategori, antara lain:

BACA JUGA:Hasil Tes SKD CPNS 2024 Resmi Diumumkan, Begini Cara Mengeceknya

BACA JUGA:Peserta TES SKD CPNS Kemenag 2024 Kategori Ini Tetap Lulus Walau Tak Penuhi Passing Grade!

- Pelamar umum

- Diaspora

- Lulusan cumlaude

- Penyandang disabilitas

Selain itu, ada alokasi khusus untuk:

- Putra/putri Kalimantan

- Putra/putri Papua

- Putra/putri daerah tertinggal

Dalam proses seleksi, setiap pelamar wajib melalui tiga tahapan seleksi, yaitu:

BACA JUGA:Kisi-kisi Materi SKB CPNS 2024 di KemenPPPA: Pelajari Materi Penting Ini!

BACA JUGA:Soal Seleksi CPNS dan PPPK Tahun 2024, Ini Penjelasan Terbaru BKN! Singgung Amanat UU ASN

- Seleksi administrasi

- Tes SKD (Seleksi Kompetensi Dasar)

- Tes SKB (Seleksi Kompetensi Bidang)

Tahun ini, sebanyak 386.540 pelamar mengajukan berkas secara lengkap, dan 319.255 di antaranya lolos seleksi administrasi.

Pelamar yang lolos administrasi harus mengikuti SKD yang mencakup tiga materi yaitu:

- Tes Wawasan Kebangsaan (TWK)

- Tes Intelegensia Umum (TIU)

Kategori :