Resmi Meluncur, SUV Mewah dan Paling Hemat di Dunia! Honda CR-V Turbo Hidrogen e:FCEV

Resmi Meluncur, SUV Mewah dan Paling Hemat di Dunia! Honda CR-V Turbo Hidrogen e:FCEV

Honda CR-V e: FCEV-istimewa-Tangkapan layar youtube O Blitz

Fitur keselamatan juga ditingkatkan dengan kehadiran Honda Sensing.

Mobil Honda ini diproduksi di Marysville, Ohio, Amerika Serikat, dan akan tersedia untuk pembelian akhir tahun ini.

Apakah menurut Anda Honda CR-V e:FCEV layak untuk masuk ke Indonesia tahun ini? (man)

Sumber: youtube o blitz