Honda Astrea Grand Kembali Hadir di Indonesia, Desain Klasik dan Teknologi Terkini

Honda Astrea Grand Kembali Hadir di Indonesia, Desain Klasik dan Teknologi Terkini

GPX Rock 110-Istimewa-Tangkapan Layar Youtube Mahendra Bigbike

RASELNEWS.COM - Ada kabar baru di Indonesia. Motor terbaru Honda Astrea Grand Reborn yang menjadi pesaing Honda Super Cup namun dibanderol hanya Ro 15 jutaan.

Motor terbaru yang dirilis ini memadukan antara desain klasik ala Honda Astrea Grand dengan fitur yang yang modern layaknya motor zaman sekarang.

BACA JUGA:Motor Bebek Legendaris Yamaha Crypton Riborn Lahir Kembali, Desain Lebih Sporty dan Lebih Canggih

Oleh karena itu, motor bebek terbaru ini memiliki desain yang memadaukan desain klasik ala Honda Astrea Grand dengan teknologi motor terkini.

Desain headlamp pada motor ini cukup klasik dengan satu headlamp khas Honda Astrea Grand, namun sudah dilengkapi dengan lampu LED penuh.

BACA JUGA:Kabarnya AHM akan MengeSAFkan Seluruh Rangka Motor Matic Honda di Indonesia, Caranya?

Dan bukan hanya headlamp, bagian panel instrumennya juga modern dengan panel digital yang warna-warni layaknya motor zaman sekarang.

Bagian stop lamp-nya juga terlihat klasik seperti Honda Grand, tetapi dengan pencahayaan LED.

Suspensi depan menggunakan suspensi teleskopik dengan velg aluminium alloy, sedangkan suspensi belakang dilengkapi dengan suspensi ganda subtank yang keren, juga dengan velg aluminium alloy.

BACA JUGA:Nekat, Kasir Perempuan Minimarket Coba Gagalkan Aksi Pencurian, Tarik Hingga Terseret Motor Pelaku

Untuk pengereman, Motor moderen bergaya klasik ini dilengkapi dengan cakram depan dan tromol belakang.

Bagian mesinnya, motor ini dilengkapi dengan mesin 110 cc yang cukup bertenaga, dengan tenaga 8,3 HP pada 8.500 RPM dan torsi maksimum 8,3 Nm pada 5.500 RPM.

BACA JUGA:Kawasaki Rilis Motor Ninja Versi Skutik Maxi , Harga 20 Juta? Yamaha NMAX dan Honda PCX Menggigil

Sedangkan pada bagian tengki motor astrea grand riborn ini berkapasitas 4 liter.

Motor ini hadir dalam beberapa pilihan warna yang klasik namun tetap modern, motor terbaru dengan label GPX Rock 110.

Bicara tentang harga, motor bebek berdesain klasik ini dibandrol dengan harga cukup terjangkau yaitu berkisar antara 15 hingga 16 jutaan saja.

Sumber: