Lelah Bawa Laptop? Yuk Beralih ke Tablet, Nih 10 Tablet Terbaik 2024 Pengganti Laptop

Lelah Bawa Laptop? Yuk Beralih ke Tablet, Nih 10 Tablet Terbaik 2024 Pengganti Laptop

10 Tablet Terbaik 2024 Pengganti Laptop-istimewa-tangkapan layar youtube denzhopro

RASELNEWS.COM - Lelah membawa laptop di aktivitas sehari-hari? Sudah saatnya kamu mencoba beralih menggunakan tablet yang memiliki kemampuan yang setara dengan laptop.

Tablet ini pastinya bisa menunjang pekerjaan dalam kondisi Anda di manapun. Bahkan beberapa tablet berikut ini mampu menjalankan berbagai aplikasi yang siap menunjang pekerjaanmu

Berikut adalah daftar 10 tablet terbaik yang dapat menjadi pengganti laptop untuk multitasking pada tahun 2024, berikut spesifikasi singkat dan harganya:

BACA JUGA:Terbaru, 5 Rekomendasi Laptop Gaming Terbaik 2024 Berikut Spek dan Harganya

1. Xiaomi Redmi Pad Tablet

Layar 10,61 inci dengan refresh rate 90 Hz dan resolusi 2K. Ditenagai oleh chipset Hio G9 dengan baterai 8.000 mAh. Harganya sekitar Rp 3,4 jutaan.

2. Huawei MatePad SE

Chipset Snapdragon 680 dengan layar 2K 10,4 inci. Baterai 5.100 mAh. Harganya sekitar Rp 2,4 jutaan.

3. Oppo P2 Tab

BACA JUGA:6 Pilihan Laptop Terbaik Harga 2 Jutaan, Bobot Ringan, Baterai Awet, Cocok Untuk Kerja dan Gaming

Layar 11,61 inci dengan refresh rate 144 Hz. Ditenagai oleh chipset Mediatek Dimensity 9000 dengan baterai 9.510 mAh. Harganya mulai dari Rp 9,9 jutaan.

4. Advant Tab Sketsa 3

Chipset Unisoc T606 dengan RAM 6 GB dan memori 128 GB. Layar 10,1 inci HD IPS. Harganya mulai dari Rp 1 jutaan.

5. .Apple iPad Gen 10

Layar Liquid Retina 10,9 inci dengan chip A14 Bionic. Dukungan Apple Pencil dan USB Type C. Harganya mulai dari Rp 6,5 jutaan.

BACA JUGA:Hati-hati! Lima Kebiasaan ini Bisa Bikin Laptop Cepat Rusak, Segera Ubah Kebiasaan Burukmu

6. Samsung Galaxy Tab S7F5G

Layar 12,4 inci dengan resolusi 1600 x 2560 piksel. Chipset Qualcomm Snapdragon 750G 5G. Harganya mulai dari Rp 6,9 jutaan.

7. Apple iPad Mini Gen 6

Layar 8,3 inci dengan chipset Apple A15 Bionic. Harganya mulai dari Rp 1 jutaan.

8. Huawei MatePad 11

BACA JUGA:Hemat Listrik, Ini Rekomendasi Laptop Gaming yang Paling Hemat Daya, Ruang Penyimpanan Juga Besar

Sumber: