Ingat! 7 Jenis Pakaian Ini Dilarang Tidak Dipakai Saat Shalat, Allah SWT Membencinya

Ingat! 7 Jenis Pakaian Ini Dilarang Tidak Dipakai Saat Shalat, Allah SWT Membencinya

7 Jenis Pakaian Dilarang Tidak Dipakai Saat Shalat, Allah SWT Membencinya-istimewa-freepik.com

RASELNEWS.COM - Pakaian menjadi salah satu hal yang wajib diperhatikan bagi umat Islam saat melaksanakan Shalat, yang merupakan ibadah pokok atau wajib bagi seorang muslim.

Apalagi seluruh ulama sepakat bahwa amalan yang pertama kali dihisab adalah shalat.

Jika baik salatnya, maka baik pula seluruh amalannya. Namun, jika buruk, maka buruk pula amalannya. Oleh karena itu, kita perlu total dalam melaksanakan Shalat agar pahala salat menjadi sempurna, baik saat salat wajib maupun Shalat sunah.

BACA JUGA:Kuasa Allah! 5 Penyakit Ini Ternyata Dapat Disembuhkan Melalui Shalat Tahajud

Selain harus khusuk dan menghayati bacaan salat, kita juga wajib memperhatikan pakaian yang digunakan.

Jangan sampai kita berpakaian asal-asalan saat menghadap Allah subhanahu wa ta'ala.

Berikut adalah tujuh kesalahan memakai pakaian saat salat yang perlu dihindari seorang muslim:

1. Busana yang penuh dengan gambar

Rasulullah Sallallahu Alaihi Wasallam pernah bersabda bahwa ketika beliau melakukan shalat dengan mengenakan jenis baju tertentu yang berbuat dari bulu dan terdapat gambarnya, shalatnya terganggu.

BACA JUGA:Cham: Etnis Muslim di Vietnam dan Kamboja yang Tidak Shalat dan Puasa, Begini Sejarahnya

Oleh karena itu, hendaklah kita menggunakan pakaian yang tidak mengandung gambar agar konsentrasi dalam shalat tetap terjaga.

2. Busana yang terlalu tipis dan transparan sehingga tergambar dengan jelas pada tubuh

Rasulullah Sallallahu Alaihi Wasallam juga melarang penggunaan pakaian tipis yang terlalu terlihat ketika sedang shalat, karena hal tersebut dapat mengganggu konsentrasi.

3. Pakaian yang terlalu pendek

BACA JUGA:BREAKING NEWS: Shalat Maghrib di Masjid Darussalam, Honda Beat Warga Bengkulu Selatan Raib

Pakaian yang terlalu pendek, menjadi salah hal yang baiknya tidak digunakan dalam shalat. Sebab aurat menjadi terbuka ketika rukuk atau sujud

Saat melakukan rukuk atau sujud, hendaklah memastikan bahwa aurat tetap tertutup dengan baik.

4. Pakaian yang terlalu ketat sehingga menggambarkan lekuk tubuh

Sumber: