Bahrain vs Indonesia! Shin Tae Yong Pastikan Maarten Paes 100 Persen Siap Tampil

Bahrain vs Indonesia! Shin Tae Yong Pastikan Maarten Paes 100 Persen Siap Tampil

Bahrain vs Indonesia! Shin Tae Yong Pastikan Maarten Paes 100 Persen Siap Tampil-Istimewa-IST, Dokomen

BACA JUGA:Berhasil Bawa Timnas Indonesia U20 Lolos Piala Asia Ketiga Kalinya, Ini Kata Indra Sjafri

Saat ini, Indonesia berada di posisi keempat klasemen sementara Grup C dengan dua poin, sementara Bahrain di posisi ketiga dengan tiga poin.

Setelah menghadapi Bahrain, Indonesia dijadwalkan bertemu China pada 15 Oktober dalam lanjutan Grup C.

Hanya dua tim teratas dari grup yang akan otomatis lolos ke putaran final Piala Dunia, sementara tim peringkat ketiga dan keempat akan mengikuti putaran keempat.

Tim peringkat kelima dan keenam akan gugur. (**)

Sumber: