QJMotor SRV600V: Pendatang Baru yang Bikin Geger! Dark Flag 500 Kecolongan!

 QJMotor SRV600V: Pendatang Baru yang Bikin Geger! Dark Flag 500 Kecolongan!

QJMotor SRV600V: Pendatang Baru yang Bikin Geger! Dark Flag 500 Kecolongan!-Istimewa-IST, Dokumen

Sistem CKD (completely knockdown) yang mereka terapkan bakal menekan harga jual, membuat produknya semakin kompetitif.

Sementara itu, nasib Dark Flag 500 masih menjadi misteri.

BACA JUGA:Dibanderol Rp 500 Juta Lebih, Motor Ini Habis Dalam Waktu 48 Menit

BACA JUGA:United E-Motor C2000 Hadir dengan Jarak Tempuh 130 Km, Diskon Rp 7 Juta

Banyak yang bertanya-tanya kenapa motor yang sempat menghebohkan ini belum juga hadir, padahal desainnya sangat menggoda.

Mungkin Benda Motors memilih menunggu momen tepat untuk meluncurkannya, atau justru teralihkan oleh produk lain.

Dengan harga Rp179,9 juta on-the-road Jakarta, SRV600V memberikan value luar biasa.

Jika dibandingkan dengan Kawasaki Vulcan S (Rp222 juta) atau Honda Rebel 500 (Rp210 juta), QJMotor SRV600V jelas lebih terjangkau, tanpa mengorbankan performa maupun fitur.

BACA JUGA:Yamaha Hadirkan Motor Naked Terbaru Berdesain Klasik Penuh Nostalgia

BACA JUGA:Pabrikan Asal Swedia Hadirkan Motor Listrik di Segala Medan! Husqvarna Pioneer

QJMotor SRV600V adalah paket lengkap yaitu desain memukau, fitur modern, performa unggulan, dan harga yang sangat kompetitif.

Kehadirannya jelas mengancam dominasi Honda Rebel 500 dan Kawasaki Vulcan S di Indonesia. (**)

Sumber: