MenPAN-RB: Rekrutmen 1 Juta CPNS dan PPPK untuk 2 Formasi, Pemda Didesak Segera Serahkan Usulan

MenPAN-RB: Rekrutmen 1 Juta CPNS dan PPPK untuk 2 Formasi, Pemda Didesak Segera Serahkan Usulan

MenPAN-RB: Seleksi CPNS dan PPPK 2023 Fokus Guru dan Tenaga Kesehatan, Tenaga Honorer?-istimewa-raselnews.com

JAKARTA, RASELNEWS.COM - Rekrutmen Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) dan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) sudah dipastikan dibuka pemerintah.

Ada 1 juta formasi. Hanya saja, rekrutmen ini akan yang dimulai tahun 2024.

BACA JUGA:RESMI! BKN Terbitkan Jadwal Seleksi PPPK Guru 2022, Pengisian DRH April 2023, Cek di Sini

Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (MenPAN-RB), Abdullah Azwar Anas menegaskan, alokasi formasi khusus PPPK tetap diprioritaskan untuk tenaga pendidikan dan kesehatan.

Hal ini cukup dimaklumi mengingatkan dua formasi tersebut masih sangat dibutuhkan di seluruh daerah.

BACA JUGA:Horeee...Peserta P1 PPPK Guru Bengkulu Selatan Lulus 100 Persen, Cek di Sini

"Pendidikan dan kesehatan masih menjadi prioritas. Sebab itulah, kami minta (pemerintah) daerah segera mengajukan usulan.

Selama ini program 1 juta guru PPPK terkendala lantaran beberapa pemerintah daerah atau pemda yang ogah-ogahan mengajukan usulan formasi PPPK Guru," ungkap MenPAN-RB.

BACA JUGA:RESMI!!! Panselnas Umumkan Hasil Seleksi PPPK Guru 2022 , Cek Akun Masing-masing

Sebab itulah, usulan dari Pemda ditunggu. Sebab, Azwar Anas berharap kuota 1 juta formasi bisa terserap di akhir masa pemerintahan Presiden Jokowi.

Jangan sampai, formasi yang disiapkan tidak dimanfaatkan secara maksimal seperti tahun 2022. 

BACA JUGA:BKN: Seleksi Kompetensi PPPK Tenaga Teknis 17 Maret 2023

Dimana, total usulan dari Pemda hanya 40,9 persen dari total kebutuhan 781.844.

Sementara itu, Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Mendikbudristek) Nadiem Anwar Makarim mengaku sudah 293 ribu tenaga guru berstatus honorer yang telah diangkat menjadi ASN program PPPK.

Sumber: