RASELNEWS.COM, BENGKULU - Tahun 2022 tercatat 72 anak di Bengkulu tersandung kasus hukum. Tiga diantaranya masih berstatus tahanan. Ini berdasarkan data dari Lembaga Pembinaan Khusus Anak (LPKA) kelas II Bengkulu.
Hal ini berbeda dari tahun 2020 dan 2021 lalu yang didominasi kasus asusila. Kasi Pembinaan LPKA kelas II Bengkulu, Afzel Fismar mengatakan, dua tahun lalu, kasus asusila mencapai 44 kasus, sedangkan tahun ini hanya 8 kasus. "Tahun ini di dominasi kasus pencurian baik dengan kekerasan. Ada juga kasus penggeroyokan," kata Afzel, Jumat (12/8). BACA JUGA:Sungai Penago Baru Tercemar, Polisi Masih Tunggu Hasil Lab Afzel mengatakan, anak berhadapan dengan hukum berusia 14 hingga 18 tahun. Sebagian besar juga adalah anak putus sekolah. Salah satu penyebab anak melakukan pelanggaran hukum, katanya, disinyalir kurangnya perhatian orang tua. Ditambah lagi adanya wabah Covid - 19 sistem pembelajaran dilakukan secara online sehingga si anak tidak belajar dan salah pergaulan. "Bisa jadi itu adalah salah satu penyebab. Namun yang paling utama adalah kurangnya pendampingan dari orang tua," kata Afzel. Dikatakan Afzel, dari jumlah anak berkasus hukum itu, diantaranya ada yang sudah di hukum dua kali. Kasusnya sama, yakni pencurian. Padahal, pendampingan di dalam lapas selama menjalani hukuman terus dilakukan. Seperti pelatihan, membaca Alquran, namun keluar dari LPKA kembali melakukan perbuatan melanggar hukum. "Pendampingan dari keluarga memang sangat dibutuhkan," pungkasnya. (cia)72 Anak di Bengkulu Tersandung Hukum
Sabtu 13-08-2022,14:24 WIB
Reporter : admin53radarselatan1
Editor : admin53radarselatan1
Kategori :
Terkait
Jumat 22-11-2024,17:44 WIB
Oknum LMS dan Wartawan di Seluma Bikin Resah, Puluhan Kades Ngaku Kerap Diintimidasi dan Diteror
Jumat 22-11-2024,11:07 WIB
BPOM Imbau Warga Bengkulu Tak Mengonsumsi Produk Latiao
Kamis 21-11-2024,09:55 WIB
Pertamina Tera SPBU di Bengkulu, Pastikan Volume BBM Sesuai yang Dibeli Konsumen
Rabu 20-11-2024,08:05 WIB
Paman Kanji! Keponakan Sendiri Dicabuli, Polres Seluma Ungkap Modus Pelaku
Rabu 20-11-2024,07:41 WIB
Pulang dari Kebun, Warga Seluma Dibacok, Kepala Mengalir Darah
Terpopuler
Senin 25-11-2024,18:46 WIB
Asus ROG Laptop: Teknologi Gaming Terbaru untuk Performa Maksimal di Tahun 2024
Senin 25-11-2024,17:23 WIB
Ikan Hias dapat Membantu Menghilangkan Stres! Ini 5 Alasannya
Senin 25-11-2024,09:10 WIB
Benarkah Sarapan Pagi Secara Rutin Bisa Mencegah Kegemukan? Berikut Penjelasannya
Senin 25-11-2024,19:59 WIB
Tunggakan Iuran BPJS Kesehatan di Kabupaten Kaur Capai Miliaran, Pemkab Butuh Rp 17 Miliar Lebih
Senin 25-11-2024,18:09 WIB
Tips Agar Anak Mau Tidur Sendiri, Dan Usia Ideal Pisah Kamar!
Terkini
Senin 25-11-2024,20:18 WIB
Pembelian BBM di SPBU di Bengkulu Selatan Diperketat, Kendaraan Jenis Ini Dilarang 'Minum' BBM Bersubsidi
Senin 25-11-2024,19:59 WIB
Tunggakan Iuran BPJS Kesehatan di Kabupaten Kaur Capai Miliaran, Pemkab Butuh Rp 17 Miliar Lebih
Senin 25-11-2024,18:57 WIB
5 Tempat yang Dilaknat Allah, Satu Ada Jawa Tengah Indonesia
Senin 25-11-2024,18:46 WIB
Asus ROG Laptop: Teknologi Gaming Terbaru untuk Performa Maksimal di Tahun 2024
Senin 25-11-2024,18:09 WIB