BENGKULU, RASELNEWS.COM - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Bengkulu akan membuka pendaftaran Calon anggota Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) maupun Panitia Pemungutan Suara (PPS) pemilu 2024.
Pendaftaran dibuka pada 16 November 2022 secara online. BACA JUGA:Cara Daftar PPK dan PPS Pemilu 2024 Melalui SIAKBA KPU, Lengkap!!! Ketua KPU Provinsi Bengkulu, Irwan Saputra mengatakan, pendaftaran melalui aplikasi Sistem Informasi Anggota KPU Dan Badan Ad Hoc (Siakba). "Rekruitmen ini menggunakan metode baru. Yaitu pendaftaran secara online melalui aplikasi Siakba," kata Irwan, Senin (7/11/2022). Irwan mengatakan, saat ini KPU tengah gencar melalukan sosialisasi kepada masyarakat. BACA JUGA:8 Parpol Ini Disurati KPU Bengkulu Selatan, Satu Partai Tak Difaktualkan Bagi warga yang berminat dan membutuhkan informasi, bisa melihat di website KPU melalui bengkulu.kpu.go.id. Selain itu, masyarakat juga bisa mendapatkan informasi terkait Siakba ini dengan datang langsung kesekretariat KPU Provinsi dan Kabupaten/Kota. "Nanti secara teknisnya akan kita umumkan secara resmi. Termasuk persyaratan apa saja yang dibutuhkan," kata Irwan. BACA JUGA:KPU Kaur Temukan Data Pengurus Parpol Fiktif Saat verifikasi Nantinya bagi yang lolos menjadi PPK maupun PPS akan bekerja selama 14 bulan mulai 1 Januari 2023 hingga 1 April 2024. (cia)Pendaftaran PPK dan PPS Pemilu 2024 Dibuka 16 November 2022
Selasa 08-11-2022,11:16 WIB
Reporter : admin53radarselatan
Editor : admin53radarselatan
Kategori :
Terkait
Kamis 21-11-2024,17:31 WIB
Pemungutan Suara Pilkada 27 November 2024! Semuanya Libur, Yang Bekerja Dapat Uang Lembur
Jumat 15-11-2024,10:21 WIB
Pilkada Serentak, KPU Tetapkan Rabu 27 November 2024 Sebagai Hari Libur Nasional
Kamis 14-11-2024,16:12 WIB
Jadwal Debat Paslon Bupati dan Wabup Bengkulu Selatan Berubah! Lokasi Bukan di Gedung Pemuda, Ini Alasan KPU
Jumat 08-11-2024,08:58 WIB
Debat Paslon Pilkada 2024 di Bengkulu Selatan: Arus Lalu Lintas Dialihkan, PLN Siapkan Energi Cadangan
Jumat 01-11-2024,09:30 WIB
PTTUN Palembang Kandaskan Harapan Bakal Cabup Reskan Effendi di Pilkada Bengkulu Selatan
Terpopuler
Kamis 21-11-2024,16:33 WIB
VIVO V50 5G & VIVO V50 PRO 5G Segera Hadir, Intip Spesifikasinya di Sini
Kamis 21-11-2024,08:25 WIB
HP Terbaru Sudah Tiba! RAM 16/512 GB, Harga Mulai 1 Jutaan
Kamis 21-11-2024,14:37 WIB
Waspadai Penyakit yang Muncul di Musim Hujan, Konsumsi Ramuan Herbal Seperti Ini
Kamis 21-11-2024,18:11 WIB
7 Hambatan dan Tantangan yang Kerap Dialami Pelaku Bisnis Online
Kamis 21-11-2024,15:17 WIB
Karaoke Bisa Meningkatkan Kesehatan Fisik dan Mental, Benarkah?
Terkini
Kamis 21-11-2024,18:41 WIB
Miracle Fruit Buah Ajaib! Apapun Dimakan Pasti Terasa Manis, Cocok yang Takut Makan Obat
Kamis 21-11-2024,18:11 WIB
7 Hambatan dan Tantangan yang Kerap Dialami Pelaku Bisnis Online
Kamis 21-11-2024,17:31 WIB
Pemungutan Suara Pilkada 27 November 2024! Semuanya Libur, Yang Bekerja Dapat Uang Lembur
Kamis 21-11-2024,17:09 WIB
Jadwalkan Liburan Anda! Di Tahun 2025 Ada 17 Hari Libur Nasional, Berikut Tanggal Lengkapnya
Kamis 21-11-2024,16:33 WIB