BENGKULU SELATAN, RASELNEWS.COM - Pascameninggal dunianya Kepala BPBD Bengkulu Selatan, Ir. Trisman MSi, posisi jabatan eselon II tersebut masih dibiarkan kosong.
Namun untuk kelancaran administrasi, Bupati Bengkulu Selatan, Gusnan Mulyadi akan segera menunjuk pelaksana tugas (Plt) Kepala BPBD BS. Hanya saja pengisian jabatan definitif tetap akan melalui mekanisme lelang jabatan pimpinan tinggi pratama (JPTP). BACA JUGA:Hari Ini, Kantor Pos di Kaur Salurkan 3 Jenis Bantuan, Ada yang Dapat Hingga Rp3,9 Juta Mengingat saat proses lelang JPTP Oktober 2022 lalu hanya dua kandidat yang masuk nominasi tiga besar Pansel JPTP untuk posisi Kepala BPBD BS, makanya pengisian jabatan harus melalui proses lelang kembali. “Bisa saja nanti ditunjuk Plt dari intern BPBD atau dari luar. Karena OPD ini sangat teknis dalam penanganan bencana, terlebih saat cuaca ekstrem seperti yang terjadi,” ujar Sekda BS, Sukarni M.Si. Selain Ir. Trisman MSi, satu kandidat yang masuk nominasi Kepala BPBD BS pada seleksi JPTP lalu adalah Nico Dwipayana S.STP, MM, MH. BACA JUGA: Pemkab Seluma Minta Kejelasan Soal Kelanjutan Pembangunan Pabrik Migor Namun Nico yang juga masuk nominasi jabatan lainnya, dipercayakan sebagai Sekretaris DPRD BS. “Jadi tidak bisa dilakukan pengalihan berdasarkan hasil lelang JPTP sebelumnya. Karena kandidat lain sudah dipercayakan jabatan Sekretaris DPRD. Jadi nanti pejabat definitif akan diisi melalui mekanisme lelang JPTP berikutnya,” tutur Sukarni. (one)Jabatan Kepala BPBD Bengkulu Selatan Dibiarkan Kosong, Sekda: Tunggu Proses Lelang JPTP
Kamis 24-11-2022,12:13 WIB
Reporter : admin53radarselatan
Editor : admin53radarselatan
Kategori :
Terkait
Rabu 27-11-2024,21:02 WIB
Hasil Pilkada Bengkulu Selatan 2024! Paslon Nomor 2 Unggul, Gusnan Mulyadi: Tipis Sekali, Harus Dikawal
Senin 25-11-2024,20:18 WIB
Pembelian BBM di SPBU di Bengkulu Selatan Diperketat, Kendaraan Jenis Ini Dilarang 'Minum' BBM Bersubsidi
Minggu 24-11-2024,17:12 WIB
Hari Tenang, Ratusan APK Paslon Gubernur dan Bupati di Bengkulu Selatan Ditertibkan Bawaslu
Sabtu 23-11-2024,13:37 WIB
Prakiraan Cuaca Wilayah Bengkulu dan Sekitarnya, Berdasarkan Informasi dari BMKG!
Selasa 19-11-2024,12:32 WIB
Orang Tua Siswa di Bengkulu Selatan Wajib Tahu! Begini Mekanisme Penyaluran dan Penerimaan Dana PIP
Terpopuler
Rabu 27-11-2024,10:27 WIB
Cek Hasil Pilkada 2024 di Aplikasi Sirekap Mobile, Begini Cara Instal dan Menggunakannya
Rabu 27-11-2024,14:29 WIB
Apakah Air Tajin Aman untuk Kesehatan? Cek Kandungan Gizinya
Rabu 27-11-2024,09:51 WIB
Sayur dan Buah Rentan Terpapar Residu Pestisida! Ini Bahaya dan Cara Aman Mengonsuminya
Rabu 27-11-2024,07:27 WIB
Malam Hari, Ketua KPU Bengkulu Selatan Bakar Surat Suara Gubernur dan Bupati
Rabu 27-11-2024,16:15 WIB
Guru PPPK Diizinkan Mengajar di Sekolah Swasta Mulai 2025
Terkini
Rabu 27-11-2024,21:37 WIB
Pemilihan Gubernur Bengkulu 2024! Helmi Hasan-Mian Unggul, Segini Suara Rohidin-Meriani
Rabu 27-11-2024,21:02 WIB
Hasil Pilkada Bengkulu Selatan 2024! Paslon Nomor 2 Unggul, Gusnan Mulyadi: Tipis Sekali, Harus Dikawal
Rabu 27-11-2024,19:17 WIB
e-BHAR, Alat Panen TBS untuk Pohon Kelapa Sawit Tinggi! Kerja Lebih Cepat dan Efisien
Rabu 27-11-2024,18:13 WIB
Beli Sekarang Bayar Nanti! Ini Bahaya Belanja dengan Paylater
Rabu 27-11-2024,17:09 WIB