Sapi di Mukomuko dan Seluma Terserang LSD, Pemeriksaan Hewan Kurban Diperketat

Jumat 16-06-2023,09:32 WIB
Reporter : red
Editor : Andri Irawan

Jika nantinya hasil pemeriksaan hewan ternak mengandung penyakit, maka tidak direkomendasikan untuk dipotong.

"Hewan ternak yang dipotong harus bebas dari penyakit, termasuk penyakit kulit, jadi benar-benar sehat," tegas Syarkawi.

BACA JUGA:CACAM! Batas Waktu Tindaklanjut Berakhir, TGR di Sejumlah OPD Belum Diselesaikan, Inspektorat Akan Lapor BPK

Terkait kebutuhan hewan kurban, Syarkawi memastikan mencukupi untuk kebutuhan masyarakat di kabupaten/kota.

"Untuk stok hewan ternak sangat mencukupi untuk kebutuhan hewan kurban," demikian Syarkawi. (cia)

Kategori :