4 Sungai Paling Berbahaya di Indonesia, Hati Hati Kalau Mau Nyebur, Banyak Hewan Gigi Jarang

Jumat 15-12-2023,09:27 WIB
Reporter : Sahri Senadi
Editor : radarselatan

BACA JUGA:26 PAUD dan PNF di Bengkulu Belum Mendapat Akreditasi BAN

BACA JUGA:374 Kasus Narkoba Berhasil Diungkap Polda Bengkulu, 455 Tersangka, 27 Anak Bawah Umur

Air sungai yang besar dan dalam, menjadi tempat nyaman bagi buaya liar di Palembang untuk melangsungkan kehidupannya.

Meskipun terdapat buaya-buaya, sungai ini tetap menjadi sarana transportasi dan tempat beraktivitas bagi masyarakat setempat.

Namun masyarakat tetap harus berhati hati saat ingin mandi atau berenang di aliran sungai musi.

BACA JUGA:Tiga Terdakwa Kasus Korupsi Di Seluma Divonis, Salah Satunya Mantan Kades

BACA JUGA:Kasus Covid-19 Kembali Meningkat, Ini Langkah Pemprov Bengkulu

Karena tidak menutup kemungkinan buaya yang sedang lapar akan memangsa manusia.

Itulah 4 sungai di Indonesia yang paling banyak dihuni oleh buaya atau hewan bergigi jarang. (red)

Kategori :