3 Jenis Pohon Pelindung yang Cocok Ditanam di Halaman Rumah, Akarnya Tak Merusak Pondasi

Sabtu 16-12-2023,17:53 WIB
Reporter : Andri Irawan
Editor : Andri Irawan

RASELNEWS.COM - Pohon ataupun tanaman sudah menjadi hal yang dianggap penting bagi pemilik rumah.

Selain mempercantik dan memperindah, tanaman pelindung juga bermanfaat melindungi teriksnya sinar matahari.

BACA JUGA:Daftar Pinjol dengan Bunga di Bawah 1 Persen per Bulan, Legal dan Diawasi OJK

Hanya saja, tidak semua pohon pelindung aman untuk ditanam di halaman rumah. Ada beberapa pohon yang akarnya justru merusak pondasi rumah.

Namun tidak semua pohon peneduh yang akarnya memberi dampak buruk. Ada beberapa pohon yang aman bila ditanam di halaman rumah meski ukurannya besar.

Berikut 3 pohon ini yang direkomendasikan untuk ditanam di halaman rumah

1. Pohon Cemara

BACA JUGA:Tak Perlu Marah Apalagi Emosi, Begini Menghadapi Seseorang yang Sedang Berbohong

Pohon cemara cocok sebagai peneduh rumah karena mampu mengatur suhu dengan baik, ideal untuk tempat yang kering.

Meskipun membutuhkan lahan sempit, pohon ini dapat ditanam di halaman rumah dengan bentuk daun yang indah dan perawatan yang mudah.

2. Pohon Kiara Payung

Dengan daun lebat berwarna hijau tua dan tekstur yang kuat, pohon Kiara Payung tumbuh hingga 5 meter atau lebih dengan batang yang kokoh, menjadikannya aman meskipun terkena angin kencang.

BACA JUGA:Bukan Sekedar Sayur, Brokoli Berperan Penting Mencegah Kanker dan Meningkatkan Kesehatan Otak

Selain sebagai peneduh dari panas matahari, pohon ini juga membantu mereduksi Karbon Monoksida (CO) dengan tingkat serapan sekitar 404,83 Kg/pohon/tahun.

3. Pohon Flamboyan

Pohon flamboyan memiliki daya tarik saat berbunga dengan warna merah-oranye yang menarik. Selain memberikan naungan, pohon ini juga menambah keindahan visual hunian.

BACA JUGA:Tips Kulit Kencang dan Tampak Muda Lewat Pijatan, Tak Perlu ke Salon, Bisa Dilakukan Sendiri

Namun, karena pertumbuhannya yang melebar, memerlukan ruang yang lebih luas dan bisa tumbuh lebih tinggi dari rumah tak bertingkat dengan ciri lebar yang luas dibandingkan tingginya. (red)

Kategori :