Tak Hanya SKD, Peserta Wajib Persiapkan Diri Hadapi SKB CPNS 2024, Berikut Kisi-Kisinya

Senin 28-10-2024,19:35 WIB
Reporter : Aman Santoso
Editor : Andri Irawan 01

- Tes kesehatan (psikotes, kesehatan mental, dan fisik) yang bersifat menggugurkan.

4. Kemenkumham (Non SLTA/SMA)

- CAT BKN

- Tes kesehatan dan psikotes (bersifat menggugurkan)

- Tes praktik kerja

- Wawancara dengan bobot 10% dari nilai total SKB, tidak menggugurkan.

BACA JUGA:INGAT! Ada 6 Hal yang Harus Diperhatikan Saat Tes SKD CPNS Kemenag 2024

BACA JUGA:Tidak Hadir dalam Tes SKD CPNS 2024? Ini Sanksinya

5. Kemenkumham (SLTA/SMA)

- CAT BKN

- Tes kesehatan dan psikotes dengan bobot 10% dari nilai SKB, bersifat menggugurkan.

- Tes praktik kerja dengan bobot 30% dari nilai SKB, tidak menggugurkan.

- Wawancara dengan bobot 10% dari nilai total SKB, tidak menggugurkan.

6. Kemendikbud Ristek

- Seleksi Kompetensi Bidang CAT (tes kemampuan umum dan khusus)

- Tes tambahan seperti wawancara dan praktik mengajar (microteaching), khusus untuk formasi dosen.

BACA JUGA:Psikosomatis Serang Peserta SKD CPNS 2024, Badan Mendadak Kaku, Ini Penyebabnya

BACA JUGA:Cara Mengecek Hasil Skor SKD CPNS 2024, Klik Link Berikut Ini

7. Kementerian Keuangan

- Seleksi Kompetensi Bidang CAT (tes kemampuan umum dan khusus)

Kategori :