Keluhan Nelayan Pasar Bawah Segera Diatasi, Muara Air Manna Dinormalisasi

Keluhan Nelayan Pasar Bawah Segera Diatasi, Muara Air Manna Dinormalisasi

SUNGAI : Wakil Bupati Bengkulu Selatan saat memantau pengerukan muara sungai air manna beberapa waktu lalu-DOK-raselnews.com

Apalagi, di bidang perikanan tangkap seperti ini. Seperti diketahui, sebelumnya nelayan di Pantai Pasar Bawah Kecamatan Pasar Manna mengeluhkan pendangkalan muara. Akibatnya, perahu nelayan kesulitan keluar masuk.

Diketahui selama ini pendangkalan muara sungai Manna sering menelan korban. Perahu nelayan sering mengalami kecelakaan saat hendak keluar maupun masuk mulut muara.

BACA JUGA:Bantu Masyarakat, Mahasiswi Akbid Aktif Mengabdi Ke Desa, Ini yang DIlakukan

BACA JUGA:Wow....! Petani Seluma Kembangkan Perkebunan Pisang , 25 Hektar Lahan Ditanami Pisang Barangan

Bahkan beberapa nelayan meninggal dunia akibat kecelakaan di mulut muara itu. Perahu rusak dan alat tangkap hilang.

Upaya pengerukan alur sungai yang mengalami pendangkalan itu sudah pernah dilakukan pemerintah, namun tidak berselang lama pendangkalan kembali terjadi. (one)

Sumber: kepala dinas pupr bengkulu selatan