Mau Kuliah? Ketahui 5 Jurusan Kuliah Termahal di Indonesia

5 jurusan kuliah termahal di indonesia-istimewa-freepik.com
Mahalnya biaya kuliah pada jurusan penerbangan sebanding dengan prospek karir dan fasilitas yang akan didapatkan sebagai seorang pilot.
3. Jurusan Teknik
Jurusan Teknik juga termasuk dalam jurusan yang mahal di Indonesia. Biaya kuliah tinggi pada jurusan ini disebabkan oleh biaya praktikum yang cukup besar.
4. Jurusan Seni
BACA JUGA:Malas Berpikir dan Kurang Percaya Diri, 4 Zodiak Ini Kerap Mencuri Ide Orang Lain
Jurusan Seni seringkali dianggap remeh, namun sebenarnya memiliki biaya kuliah yang tinggi.
Hal ini karena jurusan seni lebih fokus pada praktik daripada teori, dan dalam praktikumnya memerlukan alat dan bahan yang harganya cukup fantastis.
5. Jurusan Broadcasting
Jurusan Broadcasting membutuhkan biaya normal untuk teori, tetapi menjadi mahal karena alat yang digunakan dalam kegiatan broadcasting.
Alat seperti kamera, tripod, laptop dengan spesifikasi tinggi, microphone, dan lainnya memiliki harga fantastis.
BACA JUGA:3 Shio Mendadak Kaya di Akhir Agustus 2023, Tetap Waspada Godaan
Penting bagi para calon mahasiswa untuk mempertimbangkan biaya pendidikan dari jurusan yang diminati sebelum memutuskan untuk kuliah.
Biaya yang tinggi tidak selalu menjamin kesuksesan, dan sebaliknya, ada banyak jurusan lain dengan biaya lebih terjangkau namun memiliki peluang karir yang baik. (red)
Sumber: