Desain Mewah, Mobil Ini Tetap Tak Laku di Indonesia, Ada Isuzu, Suzuki, Hingga Toyota

Desain Mewah, Mobil Ini Tetap Tak Laku di Indonesia, Ada Isuzu, Suzuki, Hingga Toyota

Mobil mewah tapi tidak laku di Indonesia-istimewa-youtube teknologi populer

RASELNEWS.COM - Nama besar dalam pasar otomotif Indonesia, misalnya Isuzu, Suzuki hingga Toyota tidak menjamin produk yang dipasarkan mendapat respon positif masyarakat tanah air. 

Beberapa mobil bermerek tersebut justru kurang dilirik. Desain mewah dan harga yang setara dengan mobil sekelasnya, belun bisa mendongkrak jumlah penjualan.

BACA JUGA:3 Mobil Bekas Imut Tahun Muda Harga Rp 50 Jutaan, Agresif dan Anti Macet

Meski kendaraan bermotor berupa mobil telah menjadi primadona transportasi di Indonesia, namun karena perbedaan selera masyarakat, beberapa jenis mobil berikut dilaporkan mengalami nasib naas lantaran sepi peminat atau kurang laku terjual di Indonesia.

Berikut 10 mobil yang kurang diminati di Indonesia.

1. Mazda VX1

Meskipun dilengkapi dengan fitur canggih dan modern, Mazda VX1 kurang diminati di Indonesia.

BACA JUGA:Mobil Bekas Murah Harga 60 Jutaan, Cocok Jadi Tunggangan Kaum Milenial, Ada Honda Hingga Toyota

Mazda VX1 merupakan mobil MPV besutan Mazda yang mendapat facelift untuk menarik minat masyarakat akan sebuah mobil MPV yang elegan dan mumpuni.

Meski mobil ini memiliki bentuk yang hampir sama dengan Suzuki Ertiga, namun Ertiga lebih populer dibandingkan

2. Nissan Murano

Mengambil kesempatan saat penjualan Toyota Harrier menurun, Nissan Murano sebenarnya memiliki fitur canggih, tetapi kurang diminati dan produksinya dihentikan.

BACA JUGA:Toyota Agya dan Dihatsu Ayla Minggir Dulu! Nih Mobil Bekas Mini yang Hemat BBM Harga Rp 80 Jutaan

3. Nissan Evalia

Meski diharapkan menjadi sukses setelah Nissan Grand Livina, Evalia malah kurang diminati mungkin karena ukuran besar dan desain interior yang lebih cocok untuk barang.

4. Peugeot 107

Mobil asal Eropa ini kurang dilirik di Indonesia, mungkin karena bentuknya yang minimalis dan tidak menonjolkan keistimewaan.

Sumber: youtube teknologi populer