10 Rekomendasi Bank Digital Terbaik untuk Milenial dan Gen Z 2024
10 Rekomendasi Bank Digital Terbaik untuk Milenial dan Gen Z 2024--freepik.com
Tampilan user-friendly-nya memudahkan Anda dalam mengatur dan memantau aktivitas perbankan.
BACA JUGA:Konten Creator dan Pengguna FB Pro Wajib Tahu, 5 Aplikasi Edit Konten yang Harus Dicoba Sekarang
BACA JUGA:Cara Cek Pajak Online Lewat Aplikasi, Mudah dan Cepat!
4. LINE Bank
LINE Bank menawarkan kartu kredit dan debit dengan desain lucu dan menarik dari karakter Line Friends. Keunggulan lainnya adalah kemudahan pembukaan rekening secara online dan proses transaksi yang cepat.
LINE Bank juga menyediakan fitur pengelolaan keuangan seperti monitor pengeluaran dan pembayaran tagihan.
5. SeaBank
SeaBank adalah pilihan ideal jika Anda ingin bank digital yang terintegrasi dengan marketplace Shopee. Proses pembukaan rekening cepat dan tanpa biaya administrasi, serta suku bunga yang tinggi dan bisa cair setiap hari menjadi nilai tambah bagi nasabah.
6. TMRW by UOB Indonesia
TMRW by UOB Indonesia menawarkan sensasi menabung seperti bermain game. Dengan mengisi saldo, Anda bisa mengembangkan kota virtual, yang membuat Anda semakin rajin menabung.
BACA JUGA:Cuma Nonton Video Pendek Dapat Uang Rp100.000 per Hari, Mau? Download Aplikasinya
BACA JUGA:10 Aplikasi Penghasil Uang Terpercaya Tahun 2024, Tinggal Download dan Cuannya Datang
Aplikasi ini cocok untuk Anda yang menginginkan pengalaman perbankan digital yang menyenangkan dan terarah.
7. digibank by DBS Indonesia
Digibank by DBS Indonesia adalah pilihan tepat bagi Anda yang menginginkan keamanan dalam menabung. Digibank merupakan produk dari Bank DBS yang dinobatkan sebagai bank teraman di Asia.
Layanan perbankan yang aman, cepat, dan inovatif cocok untuk Anda yang aktif bertransaksi secara digital.
8. AlloBank
AlloBank menawarkan antar muka pengguna yang menarik dan mudah dinavigasi serta memiliki keunggulan terletak pada fitur pembukaan rekening secara online dan transfer cepat. Layanan pelanggan yang responsif dan membantu juga menjadi nilai tambah.
BACA JUGA:BPJS Kesehatan Anda 'Mati'? Begini Cara Mengaktifkan BPJS Kesehatan Nonaktif Lewat Aplikasi JKN
BACA JUGA:Konten Kreator Harus Tahu, Inilah Trik dan Aplikasi Andalan untuk Menghasilkan Uang dari Konten
9. Neobank by BNC Digital Bank
Sumber: