Konten Creator dan Pengguna FB Pro Wajib Tahu, 5 Aplikasi Edit Konten yang Harus Dicoba Sekarang
5 Aplikasi Edit Konten Yang Wajib Di coba-Istimewa-IST, Dokomen
RASELNEWS.COM - Berikut ini 5 aplikasi yang dapat memudahkan proses editing dan pembuatan konten.
Jadi, jika kamu seorang konten creator atau pengguna Facebook pro yang saat lagi booming atau ingin memulai karir di dunia YouTube, 5 aplikasi sangat cocok untuk kamu.
1. Canva
Canva adalah aplikasi yang sangat populer dan serba guna dalam membuat konten visual. Dengan Canva, kamu dapat mengedit foto, membuat video, desain grafis, dan banyak lagi.
BACA JUGA:Cara Cek Pajak Online Lewat Aplikasi, Mudah dan Cepat!
Aplikasi ini dapat digunakan di berbagai platform termasuk PC, laptop, dan smartphone. Canva juga menawarkan berbagai fitur menarik seperti retus wajah, efek khusus, dan desain kemasan produk.
2. Photoshop
Photoshop adalah perangkat lunak penyunting citra yang dikembangkan oleh Adobe Systems. Aplikasi ini sangat populer dan banyak digunakan oleh fotografer digital, desainer grafis, dan perusahaan iklan.
Photoshop memiliki berbagai fitur dan fungsi yang memungkinkan pengguna untuk mengedit foto dan gambar dengan tingkat profesionalisme yang tinggi.
BACA JUGA:Lebih dari Sekadar Gaya, Ini 3 Manfaat Memiliki Sunroof Mobil
3. Filmora
Filmora adalah software video editor yang kuat dan mudah digunakan, dikembangkan oleh Wondershare.
Aplikasi ini menyediakan berbagai fitur dan alat yang memungkinkan pengguna untuk mengedit video dengan kualitas profesional.
Filmora menyediakan beragam aset kreatif yang terus berkembang, termasuk lebih dari 15 juta audio, transisi, efek, stiker, dan banyak lagi.
BACA JUGA:6 Tempat Wisata di Sabang Paling Hits, Wisata Pulau Weh Paling Terpopuler
4. InShot
Sumber: