BENGKULU, RASELNEWS.COM - Subdit Indagsi Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Polda Bengkulu berhasil menggagalkan 2,3 juta batang rokok tanpa cukai.
Rokok tersebut dibawa menggunakan jasa angkutan barang yang masuk dari wilayah Jawa. Direktur Ditreskrimsus Polda Bengkulu Kombes Pol. Dodi Ruyatman mengatakan rokok tanpa merek cukai diamankan ketika melintas di Desa Teladan Kabupaten Rejang Lebong. Dari keterangan surat jalan, asal jutaan batang rokok ini dari Malang Provinsi Jawa Timur. "Jutaan rokok tanpa merek cukai ini selanjutnya diserahkan ke Bea Cukai Bengkulu," ungkap Dodi, Selasa 27 September 2022. BACA JUGA:Miliki 32 Paket Sabu, Driver Ojol Asal Lubuklinggau Dibekuk Polda Bengkulu Sementata sopir dan kernet jasa ekspedisi yang mengangkut rokok tersebut, AN dan FI, masih diamankan dan dimintai keterangan lebih lanjut. Dari pengungkapan rokok tanpa cukai ini, pihaknya menyita barang bukti berupa 1 unit mobil Colt Diesel box dan 117.600 bungkus rokok Milan 20 Jaya non cukai. "Barang bukti dan tersangka langsung kami serahkan ke Bea Cukai. Nanti yang melakukan proses penyidikan dari pihak Bea Cukai," demikian Dodi. (cia)Polda Bengkulu Gagalkan Peredaran Rokok Tanpa Cukai
Rabu 28-09-2022,11:17 WIB
Reporter : admin53radarselatan
Editor : admin53radarselatan
Kategori :
Terkait
Rabu 13-11-2024,19:09 WIB
Ngaku Polisi, Warga Muara Enim Dibekuk Polda Bengkulu, Satu Perempuan Jadi Korban
Rabu 06-11-2024,17:07 WIB
Pertamina Pastikan Pemblokiran Barcode yang Disalahgunakan
Rabu 30-10-2024,09:10 WIB
Polda Bengkulu: 7.709 Kendaraan Terjaring dalam Operasi Zebra Nala
Rabu 07-08-2024,19:19 WIB
Tertipu Bisnis Batu Bara, Warga Bengkulu Merugi Ratusan Juta, 2 Pria Diamankan Polisi
Kamis 02-05-2024,09:28 WIB
Wakapolres Kaur dan Kapolsek Kaur Utara Polda Bengkulu Dimutasi
Terpopuler
Sabtu 30-11-2024,10:04 WIB
Presiden Prabowo Subianto Sebut UMP Naik 6,5 Persen! Ini 10 Provinsi dengan Kenaikan UMP Tertinggi 2025
Sabtu 30-11-2024,09:29 WIB
Pilkada Bengkulu Selatan Dipastikan ke MK
Sabtu 30-11-2024,12:15 WIB
Jarang Diketahui! Ini 8 Manfaat Tersembunyi Jeruk Bali untuk Kesehatan
Sabtu 30-11-2024,08:56 WIB
Catat! SKB CPNS 2024 Pemprov Bengkulu Digelar 9 Desember, Lokasinya Hanya di Sini
Sabtu 30-11-2024,15:57 WIB
Wanita Wajib Tahu, Ini Dia Tips Dasar Merawat Kulit Wajah Agar Lebih Mempesona
Terkini
Sabtu 30-11-2024,21:21 WIB
Tidak Semua Honorer Lulus PPPK 2024, Mengapa? Simak 3 Penyebab Utamanya
Sabtu 30-11-2024,20:23 WIB
Pilkada Serentak 2024, PDI Perjuangan Kuasai 21 Daerah di Jawa Timur
Sabtu 30-11-2024,19:13 WIB
Beda Pilihan Bupati! Kuburan Pasutri Jadi Korban, Pemilik Lahan Minta Makam Dipindahkan
Sabtu 30-11-2024,18:44 WIB
7 Cara Menurunkan Gula Darah untuk Ibu Hamil, Cegah Risiko Diabetes Gestasional
Sabtu 30-11-2024,18:09 WIB