KAUR, RASELNEWS.COM - Bupati Kaur H. Lismidianto mengajak organisasi Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kaur mewujudkan pembangunan perempuan cerdas untuk memperkuat ketahanan keluarga di era digital.
Hal itu disampaikan Bupati saat menghadiri peringatan HUT ke-23 DWP di Gedung Serba Guna (GSG) Pemda Kaur, Kamis (15/12). "Saya mengucapkan selamat memperingati hari ulang tahun ke-23 kepada seluruh DWP Kaur. Teriring harapan, di usia yang dewasa ini DWP semakin mampu menjadi organisasi yang mandiri dan cerdas, perkuat ketahanan keluarga,” ungkap Bupati. BACA JUGA:Bupati Kaur: Tahun 2023 Seluruh Kecamatan Terkoneksi Internet HUT DWP mengangkat tema "Membangun Perempuan Cerdas Untuk Memperkuat Ketahanan Keluarga di Era Digital” ini sejalan dengan program Bupati Kaur dalam mewujudkan Kaur Berseri. DWP dinilai memiliki peran penting dalam pembangunan. Terutama sebagai motor penggerak bidang pendidikan, kemasyarakatan, sosial budaya dan yang terpenting adalah ketahanan keluarga. Sementara itu, Ketua DWP Kaur Ny. Elda Ersan mengatakan DWP merupakan organisasi yang solid dengan sejarah yang panjang. Sehingga memberikan ruang bagi perempuan untuk saling mengembangkan diri, serta memberikan kontribusi bagi masyarakat dan pembangunan daerah. BACA JUGA:Bupati Kaur : Tindak Tegas Pelaku Pungli Adminduk “Melalui peringatan HUT DWP ini, saya mengajak semua untuk kembali mengingat landasan awal terbentuknya organisasi yang kita cintai ini. Untuk memberikan ruang bagi perempuan untuk berhimpun, saling belajar dan mengembangkan diri,” tuntasnya. (jul)Perempuan Cerdas, Perkuat Ketahanan Keluarga
Jumat 16-12-2022,18:04 WIB
Reporter : admin53radarselatan
Editor : admin53radarselatan
Kategori :
Terkait
Sabtu 29-11-2025,09:06 WIB
Cegah Stunting, Bupati Kaur dan Istri Jadi Orang Tua Asuh Balita Berisiko
Jumat 28-11-2025,17:05 WIB
APBD Kaur 2026 Dibahas, Fokus 6 Prioritas Pembangunan! Ini Rinciannya
Selasa 25-03-2025,14:26 WIB
Jalan Rusak Parah, Jenazah Diangkut Pakai Motor! Ini Kata Bupati Kaur
Selasa 25-03-2025,08:23 WIB
Bupati Kaur Kecewa Berat Saat Sidak Kantor Camat Padang Guci Hilir, Terlalu!
Senin 24-03-2025,12:12 WIB
Bupati Kaur Imbau Warga Manfaatkan Layanan RSUD Kaur! Gusril: Jangan Keluar Dulu
Terpopuler
Senin 12-01-2026,20:00 WIB
KUR Mandiri Terbaru 2026, Pinjaman Rp 200.000.000 Tanpa Jaminan, Ini Tabel Angsuran dan Syaratnya
Selasa 13-01-2026,05:00 WIB
Murah dan Terjangkau! All New Honda PCX 2026 Hadir dengan Tipe Baru, Lebih Ekonomis dan Modern
Senin 12-01-2026,20:30 WIB
5 Shio Ini Berkantong Tebal di Tahun 2026, Rezeki Terus Mengalir Kesehatan Prima
Senin 12-01-2026,19:02 WIB
Honda CR-V dan Hyundai Tucson: SUV Mana yang Paling Layak Dibeli?
Senin 12-01-2026,22:35 WIB
Mutasi Pejabat Seluma: Almedian Saleh Jabat Sekwan, Rudi Syawaludin 'Diparkir'
Terkini
Selasa 13-01-2026,17:30 WIB
Motor Murah 2026, Honda BeAT CBS Tahun 2019 Buka Harga Rp 5 Jutaan, Nikmati Juga Diskon dari Main Dealer
Selasa 13-01-2026,17:04 WIB
Tebat Gelumpai Jadi Destinasi Baru di Bengkulu Selatan
Selasa 13-01-2026,17:01 WIB
New Honda Scoopy Sukses Menarik Gen Z dengan Pilihan Warna Super 'Ngejreng'
Selasa 13-01-2026,16:45 WIB
PPPK Diangkat Jadi PNS, Ketua Teten: Jangan Hanya Dosen, Harus Merata Secara Bertahap
Selasa 13-01-2026,16:29 WIB