Legenda Gunung Merapi, Mak Lampir Ternyata Berasal Dari Sumatera, Ini Nama Aslinya

Legenda Gunung Merapi, Mak Lampir Ternyata Berasal Dari Sumatera, Ini Nama Aslinya

Mak Lampir legenda Gunung Merapi-istimewa-raselnews.com

Kekuasaan kerajaan ini sangat luas, konon sampai ke Vietnam Tengah dan Selatan.

Di kerajaan Champa ini lahirlah seorang putri yang kemudian diberi nama Siti Lampir Maimunah.

Siti Lampir Maimunah hidup dilingkungan kerajaan Champa, sejak kecil dia dikenal sebagai gadis pendiam dan memiliki paras sangat cantik.

BACA JUGA:Sakti Mandraguna, Tiga Aliran Silat Bengkulu, Ternyata Warisan Si Pahit Lidah

BACA JUGA:Wow! Ternyata Ini Rahasia Kesaktian Si Pahit Lidah, Siapa yang Memiliki Ucap Ini Akan Menjadi Sakti

Setelah remaja diapun tetap baik dan dekat kepada rakyat.

Masyarakatpun sangat menyanyangi Siti Lampir Maimunah.

Hingga pada suatu hari datanglah seorang pengembara di kawasan kerajaan Champa.

Selain sakti pemuda yang memiliki nama Datuk Panglima Kumbang itu memiliki wajah yang sangat tampan.

BACA JUGA:Akibat Sumpah Si Pahit Lidah, Orang Lampung Dilarang Mendaki Gunung Dempo, Jika Nekat Bisa Tersesat

BACA JUGA:Si Pahit Lidah, Manusia Sakti Dari Sumatera Selatan, Ternyata Ini Kelemahannya

Siti Lampir Maimua jatuh cinta kepada Datuk Panglima Kumbang. Keduanyapun dekat dan menjalin hubungan layaknya sepasang kekasih.

Hingga khirnya mereka sepakat untuk melangsungkan pernikahan.

Sayangnya pihak kerajan Champa tidak setuju karena mengetahui kalau Datuk Panglima Kumbang berasal dari kalangan siluman.

BACA JUGA:Si Pahit Lidah, Manusia Sakti dari Sumatera Selatan, Ternyata Ini Sosok Gurunya

Sumber: dikutip dari berbagai sumber