Waduh! 47 HP Ini Tidak Bisa Akses WhatsApp Lagi, Pengguna iPhone dan Samsung Wajib Baca

Waduh! 47 HP Ini Tidak Bisa Akses WhatsApp Lagi, Pengguna iPhone dan Samsung Wajib Baca

Ilustrasi whatsApps-IST-raselnews.com

RASELNEWS.COM - Sebanyak 47 merek handphone (HP) tidak bisa mengakses WhatsApp (WA). Terlebih pengguna iPhone dan samsung.

Kebijakan teknologi yang dilakukan oleh perusahaan adalah hal yang lumrah di era digital.

Salah satunya adalah WhatsApp, aplikasi pesan populer, yang secara rutin merilis pembaruan dan dukungan untuk beberapa tipe HP keluaran lama.

BACA JUGA:Dagangan Sulit Laku, Baca Doa Penglaris dari Nabi Sulaiman Berikut Ini

Namun, pada tanggal 31 Desember 2023, dukungan ini akan berakhir.

Beberapa tipe iPhone akan terkena dampak dari kebijakan ini. Jika Anda berencana untuk membeli atau masih menggunakan salah satu tipe HP tersebut, penting untuk mengetahui daftar tipe HP yang akan kehilangan akses WhatsApp pada akhir tahun ini.

WhatsApp merupakan salah satu aplikasi pesan paling banyak digunakan di seluruh dunia, sehingga kebijakan ini akan berpengaruh pada banyak pengguna.

BACA JUGA:YES! Bank BCA Berikan Pinjaman Non KUR Rp 100 Juta untuk Karyawan Gaji Rp 2 Jutaan, Tidak Perlu Agunan

Jika Anda masih menggunakan salah satu tipe HP dalam daftar tersebut, atau berencana untuk membeli salah satunya, sebaiknya dipertimbangkan kembali karena dukungan WhatsApp akan berakhir pada akhir tahun ini.

Jika Anda ingin terus menggunakan WhatsApp tanpa gangguan, disarankan untuk memilih tipe HP yang lebih baru dan mendukung aplikasi ini.

Dilansir dari Gizchina, berikut adalah daftar tipe HP yang terkena dampak kebijakan ini:

1. iPhone 5

2. iPhone 5c

BACA JUGA:BREAKING NEWS : Ibu dan Anak yang Ditemukan Meninggal di Pinggir Jalan Dimakamkan Malam Ini

3. Archos 53 Platinum

4. Grand S Flex ZTE

5. Grand X Quad V987 ZTE

Sumber: