Semakin Menarik! Honda Scoopy 160 Telah Hadir di Indonesia? Desain Premium dan Fitur Menarik

Semakin Menarik! Honda Scoopy 160 Telah Hadir di Indonesia? Desain Premium dan Fitur Menarik

Honda Scoopy 160 Hadir di Indonesia-istimewa-raselnews.com

RASELNEWS.COM - Honda kembali menciptakan kejutan di segmen otomotif tanah air dengan munculnya rumor tentang peluncuran versi terbaru Honda Scoopy.

Salah satu rumor yang beredar menyebutkan bahwa Honda akan meluncurkan skutik baru dengan mesin 160 cc dan 4 katup.

BACA JUGA:Honda Tambah Pasukan! Luncurkan Honda Forza 125, Memiliki Fitur Hampir Sama Dengan Versi 350 CC

BACA JUGA:Honda Bangkit! Hadirkan Skutik Sporty Tampa eSAF Giarno Plus Tampil Bak Skutik Eropa, Dengan Fitur Modern

Motor ini kuat diperkirakan sebagai Honda Scoopy, yang sudah sangat populer di kalangan anak muda.

Jika rumor ini benar, kehadiran mesin 160 cc, 4 katup akan membuat Honda Scoopy semakin berkelas. Namun, belum ada konfirmasi resmi apakah Honda Scoopy benar-benar akan hadir dengan mesin 160 cc.

Rumor ini muncul sejak kemunculan kode produk rahasia terbaru Honda, yang memiliki kode K2V yang mirip dengan kode produk Honda Scoopy K2F.

BACA JUGA:Gunakan Rangka eSAF, Honda Supra Matic 2024 Diklaim Kokoh dan Elegan

BACA JUGA:Hadapi Honda Beat 150, Yamaha Luncurkan Skutik Maxi All New Yamaha Smax 160, Desain Seperti Nmax Dek Rata

Meskipun ini hanya sebatas prediksi, jika Honda Scoopy versi 160 cc benar-benar diluncurkan, hal ini tidak terlalu mengejutkan mengingat popularitas Honda Scoopy saat ini.

Sebagai contoh, Honda Vario baru-baru ini juga meluncurkan versi 160 cc.

Dari segi desain, diperkirakan Honda Scoopy versi 160 cc akan memiliki tampilan yang lebih premium dengan tambahan fitur-fitur menarik seperti panel instrumen digital, lampu LED, soket pengisian USB, dan lain sebagainya.

BACA JUGA:Honda Supra 125 Versi Matic Segera Rilis, Mesin Mirip Honda Beat, Harga Tak Buat Kantong Bolong

BACA JUGA:Posisi Honda BeAT CBS Tergeser, Motor PCX 160 Terlaris di Indonesia Tahun 2023, Diprediksi Akan Kuasai Pasar

Ini sejalan dengan tren kekinian yang melibatkan teknologi canggih dalam sepeda motor.

Mengenai harga, diperkirakan Honda Scoopy versi 160 cc akan memiliki harga yang lebih tinggi, kemungkinan besar mencapai Rp. 20 jutaan.

Namun, saat ini Honda belum memberikan konfirmasi resmi tentang kehadiran skutik tersebut.

BACA JUGA:Matic Kembaran Honda ADV 160 Asal China Ini Tampil Garang, Dibanderol Rp 29 Juta, Tertarik?

BACA JUGA:Ancaman Buat Yamaha Grand Filano, Wmoto Greta 150 Hadir Dengan Desain Klasik Gaya Retro Modern Cuma 20 Jutaan

Sumber: beberapa sumber