Bonus Akhir Tahun! 4 Bansos Cair Desember 2023 Lewat KKS dan PT Pos

Bonus Akhir Tahun! 4 Bansos Cair Desember 2023 Lewat KKS dan PT Pos

Bansos cair Desember 2023-istimewa-kemensosri.go.id

RASELNEWS.COM - Pemerintah kembali mencairkan bantua sosial (bansos) kepada keluarga penerima manfaat (KPM) di seluruh Indonesia di Desember 2023

Bansos merupakan program pemerintah diantaranya untuk membantu masyarakat miskin yang namanya terdaftar di data terpadu kesejahteraan sosial (DTKS) Kemensos RI dalam memenuhi kebutuhan setiap bulannya.

BACA JUGA:Tahun 2024 Desa di Bengkulu Kembali Dibanjiri Anggaran, Penerimaan Dana Desa Meningkat, Ini Rinciannya

Tak hanya itu, bansos juga diberikan dalam membantu biaya pendidikan anak, pemenuhan gizi balita dan ibu hamil hingga para lansia.

Di Desember 2023 ini, ada 4 bansos dicairkan dan merupakan lanjutan dari pencairan sebelumnya.

Bansos apa saja itu?

1. Bansos PKH

Pertama adalah Bansos program keluarga harapan (PKH) yang pencairan Desember 2023 merupakan masuk tahap 4.

BACA JUGA:Warga Desa Sebilo Mendapat ANgin Segar, Jalan Desa Itu Segera DIbangun, Pemerintah Siapkan Anggaran Rp 8 M

PKH diberikan per tiga bulan. Saat ini masih tahap terakhir untuk alokasi Oktober, November dan Desember 2023.

Sesuai tahapannya, artinya PKH tahap 4 mulai dicairkan mulai Oktober 2023. Pencairan di daerah tidaklah serentak.

Yang jelas, PKH tahap 4 ini akan selesai dicairkan selama tiga bulan tersebut kepada 10 juta penerima

Bansos PKH 2023 tahap 4 telah dicairkan ini melalui kartu KKS. Setiap KPM menerima berbeda sesuai kategori yang dimiliki.

BACA JUGA:Pemda Bengkulu Selatan Rekrut CPNS dan PPPK, Tenaga Teknis Berpeluang Besar, Guru dan Tenaga Kesehatan?

Adapaun Besaran bansos PKH tahap 4 2023 yakni:

- PKH balita umur 0-6 tahun Rp750 ribu.

- PKH siswa Sekolah Dasar Rp225 ribu.

- PKH siswa Sekolah Menengah Atas Rp500 ribu.

- PKH ibu hamil dan masa nifas Rp750 ribu.

- PKH lansia berusia 70 tahun ke atas Rp600 ribu.

- PKH disabilitas Rp600 ribu.

BACA JUGA:Bengkulu Daerah Paling Rawan Gempa, BMKG Mencatat Tahun 2023 Terjadi 520 Gempa, Paling Sering Pulau Enggano

2. Bansos BPNT Tahap 6

Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) adalah bansos yang juga dicairkan pemerintah di Desember 2023.

Pencairan ini memasuki tahap 6 atau untuk periode November dan Desember 2023. Total ada 18,8 juta penerima.

Sumber: