Layak Dicoba! Ini 15 Manfaat Minyak Zaitun Untuk Pria, Nomor 3 dan 6 Pasti Bikin Istri Bahagia

Layak Dicoba! Ini 15 Manfaat Minyak Zaitun Untuk Pria, Nomor 3 dan 6 Pasti Bikin Istri Bahagia

Manfaat minyak zaitun bagi pria-istimewa-freepik.com

RASELNEWS.COM - Selain sebagai produk perawatan kulit, minyak zaitun juga bermanfaat untuk kesehatan pria. Mulai dari menambah gairah hingga menurunkan risiko impotensi.

Setidak ada 15 manfaat minyak zaitan khusus untuk pria yang bisa membuat istri bahagia. Lantas apa saja manfaatnya?

Perlu diketahui, minyak zaitun ternyata bisa dijadikan bahan memasak agar menu makanan lebih sehat.

Dengan menggunakan minyak zaitun, setidaknya Anda sudah mengatur pola makan yang sehat dengan pemilihan bahan baku dan cara memasak yang tepat, misalnya minyak untuk memasak.

BACA JUGA:15 Manfaat Kopi Hitam Tanpa Gula Bagi Kesehatan

Minyak yang lebih baik bagi kesehatan tak lain minyak dengan kandungan asam lemak tidak jenuh (lemak baik) yang tinggi, serta kandungan asam lemak jenuh (lemak jahat) yang rendah.

Mengonsumsi asam lemak jenuh meningkatkan kadar Low Density Lipoprotein (LDL) atau kolesterol jahat yang dapat meningkatkan risiko penyakit jantung.

Sedangkan menggantikan minyak yang tinggi lemak jenuh dengan minyak dengan komposisi asam lemak tidak jenuh yang lebih tinggi dapat membantu menjaga kesehatan jantung.

Salah satu minyak yang dapat menjadi pilihan lebih baik ialah minyak zaitun. Hal ini dikarenakan:

BACA JUGA:Sirih Cina: Kandungan, Manfaat dan Cara Menggunakannya untuk Kesehatan dan Kecantikan

1. Menggandung tinggi kandungan asam lemak tidak jenuh atau lemak

2. Rendah kandungan asam lemak jenuh lemak jahat), dan

3. Kaya akan vitamin E dan vitamin K

Minyak zaitun sendri dihasilkan melalui proses ekstraksi sederhana dari buah zaitun, menghasilkan minyak alami yang kaya nutrisi.

Selain mengandung lemak sehat, minyak zaitun juga kaya akan vitamin E, vitamin K, omega-3, omega-6, kalsium, dan kalium.

Kombinasi nutrisi ini menjadikan minyak zaitun sebagai tambahan berharga dalam diet sehari-hari.

BACA JUGA:Ampas Teh Basi Bermanfaat Bagi Kesehatan dan Kecantikan? Fakta atau Mitos

Manfaat Minyak Zaitun untuk Pria

Banyaknya kandung dalam minyak zaitun, tentu sangat bermanfaat bagi kesehatan, salah satu bagi pria. Berikut 15 manfaat minyak zaitun untuk pria yang dihimpun berbagai sumber:

1. Pencegahan Kanker Prostat

Sumber: