Mobil Jadul Yang Menjadi Buruan Kolektor Indonesia, Harganya Selangit, Bisa Jadi Peluang Investasi

Mobil Jadul Yang Menjadi Buruan Kolektor Indonesia, Harganya Selangit, Bisa Jadi Peluang Investasi

POPULER: Mobil jadul yang populer dan menjadi incaran para kolektor mobil antik di Indonesia-istimewa-raselnews.com

BACA JUGA:Toyota GR Yaris 2024 Tampil Lebih Segar, Eksterior dan Interior Semakin Mewah

3. Ford Mustang

Mobil sedan ini pertama kali dikenalkan di Indonesia tahun 1965. Pada masanya, mobil ini sangat populer di kalangan pecinta otomotif tanah air.

Mobil ini diproduksi oleh PT Ford Motor Indonesia dan sempat menguasai pasar mobil tanah air.

Setelah sempat vakum beberapa tahun, akhirnya tahun 2015 mobil Ford Mustang kembali hadir di Indonesia dalam bentuk Mustang GT.

Mobil ini hadir dengan mesin V8 berkapasitas 5,0L yang mampu menghasilkan tenaga hingga 435 hp.

BACA JUGA:Wacana Pembentukan Daerah Otonomi Baru di Bengkulu Kembali Mengemuka, Selain Kabupaten Talmas Juga Kota Curup

BACA JUGA:New Honda Beat 2024 Resmi Dipasarkan, Ada yang Beda? Cek Spesifikasinya

Karena tenaga yang dihasilkan cukup besar, hingga saat ini mobil Ford Mustang masih menjadi salah satu mobil sport klasik populer di Indonesia.

Mobil ini juga tersedia dalam baru yang sudah dilengkapi fitur fitur modern dan berteknologi canggih.

Saat ini mobil Ford Mustang sudah menjadi salah satu jenis mobil yang diburu oleh para kolektor mobil jadul di Indonesia.

Walaupun mobil ini masih sering terlihat mengaspal, namun mobil ini sudah masuk dalam kategori mobil jadul yang langka.

BACA JUGA:Ini Jenis KUR BRI yang Paling Diminati Pelaku UMKM, Tanpa Agunan, Cicilan Ringan

BACA JUGA:Suzuki Spacia Base, Mobil Keluarga yang Irit dan Murah, Desain Grille Mirip Toyota Alphard

Itulah tiga mobil jadul di Indonesia yang sudah menjadi buruan kolektor dan pecinta mobil jadul dengan harga selangit.

Tingginya harga mobil jadul ini bisa dimanfaatkan untuk peluang investasi. Mobil Jadul yang sudah tidak diproduksi lagi semakin lama nilainya akan semakin tinggi.

Sehingga tidak salah jika menginvestasikan uang dengan mengoleksi mobil jadul. (red)   

 

Sumber: dikutip dari berbagai sumber