Edan! Kecepatan 4 Kapal Ini Melampaui Pesawat, Nomor 3 Dibuat di Jawa Timur

Edan! Kecepatan 4 Kapal Ini Melampaui Pesawat, Nomor 3 Dibuat di Jawa Timur

Kapal Tercepat-istimewa-raselnews.com

HSC Incat, sebuah kapal yang cukup mencuri perhatian dari Australia. Kapal ini mampu mengangkut hingga 1000 orang dan 150 mobil sekaligus.

Dengan dua mesin jet yang sudah dimodifikasi, kapal ini bisa melaju di lautan dengan kecepatan yang mengagumkan, yaitu sampai 58,1 knot atau sekitar 107 km/jam.

Namun, kecepatan bukan satu-satunya hal yang membuat kapal ini istimewa. HSC Incat ini menggunakan Liquid Natural Gas (LNG) sebagai bahan bakar utamanya, menunjukkan kepedulian terhadap lingkungan.

BACA JUGA:12 Aplikasi Penghasil Saldo DANA Gratis Tanpa Iklan 2023, Tercepat dan Terbukti Membayar

Selain perjalanan yang cepat, kapal ini juga ramah lingkungan. Salut bagi mereka yang berada di belakang desain dan operasi kapal ini.

3. Tank X18

Pernah dengar tentang Tank X18? Ini bukan kapal biasa, dibuat oleh PT Industri Invest, sebuah produsen kapal tempur asal Swedia yang berlokasi di Banyuwangi, Jawa Timur.

Kapal ini adalah kapal tank pertama di dunia dengan panjang 18 meter dan mampu mencapai kecepatan maksimal 46 knot, sangat kencang.

BACA JUGA:CATAT! Ini 5 Aplikasi Penghasil Saldo DANA Gratis Hingga Jutaan, Tercepat dan Dijamin Membayar

Yang menarik, Tank X18 ini dapat memuat hingga delapan kru dan 20 tentara, dilengkapi dengan dua lampung yang membuatnya stabil saat berlayar.

Tank X18 juga dilengkapi dengan kemampuan multifungsi, termasuk membawa drone dan kapal kecil.

4. Feri Utility RX

Bagi Anda yang peduli pada lingkungan dan suka traveling dengan cara yang ramah lingkungan, Feri Utility RX adalah kapal feri listrik terbesar di dunia yang diproduksi oleh Incat dari Tasmania Utara.

Kapal ini memiliki panjang 148 meter dan mampu mengangkut 21.100 orang dan 226 kendaraan sekaligus.

BACA JUGA:Toyota Taisor: Mobil SUV Sekelas Honda HRV Tapi Jauh Lebih Murah Daihatsu Ayla 1.2 R CVT ADS, Cuma Rp 147 Juta

Yang membuatnya lebih istimewa, kapal ini digerakkan oleh dua motor listrik dengan kekuatan 9,6 MW, memungkinkannya untuk melaju di lautan dengan kecepatan maksimal 25 knot atau sekitar 46 km/jam.

Jadi, bagi Anda yang ingin melakukan perjalanan antar pulau atau antar negara tanpa meninggalkan jejak karbon yang besar, Feri Utility RX adalah jawabannya. (and)

Sumber: