Kredit Tanpa Agunan (KTA) Bank Permata, Limit Pinjaman Hingga Rp 300 Juta, Tenor 5 Tahun

Kredit Tanpa Agunan (KTA) Bank Permata, Limit Pinjaman Hingga Rp 300 Juta, Tenor 5 Tahun

Simulasi Cicilan Permata KTA Bank Permata -Istimewa-Tangkapan Layar Youtube Kurniawan Albukhori

RASELNEWS.COM - Saat ini Bank Permata telah menyalurkan Kredit Tanpa Agunan (KTA) yang bisa diajukan secara online.

KTA Permata adalah fasilitas pinjaman tunai yang diberikan oleh Bank Permata kepada para nasabahnya.

Kredit Tanpa Agunan (KTA) memungkinkan nasabah untuk meminjam dana tanpa menyertakan jaminan atau agunan.

BACA JUGA:Syarat dan Cara Ajukan Kredit Ringan BTN! Limit Pinjaman Hingga 500 Juta, Tenor Hingga 15 Tahun

KTA Permata ditujukan untuk beragam keperluan konsumtif, seperti membeli kendaraan, membiayai pendidikan, membiayai pernikahan, dan lain sebagainya.

Layanan pinjaman dana dari Bank Permata ini memiliki jangka waktu beragam, mulai dari 3 bulan hingga 60 bulan.

BACA JUGA:Cara Pengajuan Kredit Tanpa Agunan di KSM MANDIRI, Pinjaman Hingga Rp 500 Juta, Tenor 15 Tahun!

Sedangkan untuk nominal pinjamannya, mulai dari Rp2 juta sampai dengan Rp300 juta. Terdapat beberapa syarat dan ketentuan jika nasabah ingin mengajukan KTA Permata, yaitu:

1. Warga Negara Indonesia, Memiliki e-KTP dan NPWP jika mengajukan pinjaman di atas Rp50 juta

2. Usia minimal 21 tahun dan maksimal 65 tahun saat pelunasan kredit

3. Mempunyai penghasilan tetap minimal Rp3 juta per bulan

4. Berdomisili di area yang termasuk dalam cakupan area penjualan Permata KTA

BACA JUGA:KTA Tanpa Kartu Kredit: Solusi Finansial Cepat Tanpa Jaminan dan Bunga

Jika nasabah meninggal dunia dalam masa pinjaman dan tidak mengikuti program perlindungan asuransi jiwa, sisa pinjamannya akan dilimpahkan ke ahli waris.

Pengajuan pinjaman KTA Permata dapat dilakukan secara online melalui aplikasi Permata Mobile X.

Layanan ini bisa diakses oleh nasabah Bank Permata yang sudah menggunakan mobile banking dari Bank Permata.

BACA JUGA:Tabel Angsuran Kredit Mobil Avanza 2024 Semua Tipe, Ada yang Rp 2 Jutaan per Bulan? Catat Syaratnya

Namun, jika belum mempunyai rekening dan belum registrasi layanan Mobile Banking, nasabah dapat datang langsung ke kantor cabang Bank Permata terdekat.

Berikut adalah cara mengajukan pinjaman KTA Permata secara online:

1. Buka aplikasi Permata Mobile X, lalu lakukan login.

Sumber: