BENGKULU SELATAN, RASELNEWS.COM - Seluruh pengurus DPD dan DPC Partai Amanat Nasional (PAN) Bengkulu Selatan menyatakan keberatan atas pencatutan atau pencaplokan yang dilakukan partai lain.
Pencatutan tersebut merugikan mereka sebagai pengurus PAN dan juga secara pribadi. “Saya sangat keberatan dengan pencatutan nama saya sebagai pengurus partai lain. Padahal saya ini resmi pengurus DPD PAN, saya dipercaya menjadi Ketua Bapilu DPD PAN, tidak pernah saya mendaftar ke partai lain,” kata Ir. Nurmansyah Samid, salah satu pengurus DPD PAN yang namanya dicatut partai lain. BACA JUGA:Seleksi PPPK di Bengkulu Selatan Fokus Honorer, Formasi Umum Bakal Gigit Jari Dalam data sipol yang diverifikasi KPU, nama Nurmansyah Samid tercatat memiliki Kartu Tanda Anggota (KTA) di dua partai, yakni PAN dan Partai Buruh. Padahal Nurmansyah Samid tidak pernah mendaftar di Partai Buruh. Bahkan ia tidak tahu sama sekali dengan pengurus Partai Buruh. “Makanya saya heran kenapa nama saya bisa terdaftar di Partai Buruh. Padahal saya tidak pernah mendaftar ke partai tersebut, pengurusnya saja saya tidak tahu,” ungkap mantan Plt Sekda BS ini. Untuk diketahui, ada 133 pengurus DPD dan DPC PAN yang dicaplok partai lain, 90 persen diantaranya masuk dalam daftar pengurus Partai Buruh. Akibat ada pencatutan tersebut, 133 pengurus PAN yang namanya terdaftar di partai lain diwajibkan membuat surat pernyataan bermaterai 10 ribu, sebagai salah satu syarat memenuhi verifikasi faktual yang sedang dilakukan KPU.Nama Dicaplok Partai Lain, Pengurus PAN Keberatan
Jumat 26-08-2022,14:23 WIB
Reporter : admin53radarselatan
Editor : admin53radarselatan
Kategori :
Terkait
Selasa 19-11-2024,12:32 WIB
Orang Tua Siswa di Bengkulu Selatan Wajib Tahu! Begini Mekanisme Penyaluran dan Penerimaan Dana PIP
Selasa 19-11-2024,11:21 WIB
Guru Bengkulu Selatan Semakin Berkurang, Honorer Jadi Harapan
Selasa 19-11-2024,09:58 WIB
RAPBD Bengkulu Selatan 2025 Tembus Rp1 Triliun, Berikut Alokasi Belanjanya
Kamis 14-11-2024,16:12 WIB
Jadwal Debat Paslon Bupati dan Wabup Bengkulu Selatan Berubah! Lokasi Bukan di Gedung Pemuda, Ini Alasan KPU
Kamis 14-11-2024,10:28 WIB
Pegawai Tidak Tetap Satpol PP dan Damkar Bengkulu Selatan Dievaluasi, Ada yang Cemas
Terpopuler
Kamis 21-11-2024,16:33 WIB
VIVO V50 5G & VIVO V50 PRO 5G Segera Hadir, Intip Spesifikasinya di Sini
Kamis 21-11-2024,15:17 WIB
Karaoke Bisa Meningkatkan Kesehatan Fisik dan Mental, Benarkah?
Kamis 21-11-2024,18:11 WIB
7 Hambatan dan Tantangan yang Kerap Dialami Pelaku Bisnis Online
Kamis 21-11-2024,16:08 WIB
Orang Tua Wajib Tahu! Ini Dia Kiat Mengembangkan Kecerdasan Emosional pada Anak
Kamis 21-11-2024,18:41 WIB
Miracle Fruit Buah Ajaib! Apapun Dimakan Pasti Terasa Manis, Cocok yang Takut Makan Obat
Terkini
Jumat 22-11-2024,14:18 WIB
Manfaat Daun Sirih untuk Kecantikan yang Jarang Diketahui
Jumat 22-11-2024,13:27 WIB
4 Kategori Honorer Ini Dicoret dari Pengangkatan PPPK 2024, Gagal Dapat NIP
Jumat 22-11-2024,12:47 WIB
Dahsyat! Toyota Luncurkan Teknologi Baru, Mobil Listrik Tenaga Air! Cina Siapkan Tenaga Nuklir!
Jumat 22-11-2024,11:33 WIB
Duh! 84 Pelamar PPPK 2024 Kemenag Eks THK II dan Non-ASN Dibatalkan
Jumat 22-11-2024,11:07 WIB