Tak Ingin Hp Disadap, Lakukan Cara Ini, Berikut Tanda Hp Disadap

Rabu 17-05-2023,09:25 WIB
Reporter : Sahri Senadi
Editor : Sahri Senadi

BACA JUGA:Sudirman Cup 2023, Skor Sementara Indonesia Ungguli Jerman 1:0

2. Mengatasi HP yang disadap dengan menggunakan kode #002#
Selain menggunakan kode USSD yang telah dijelaskan sebelumnya, disarankan juga untuk menggunakan kode rahasia lain yaitu, #002#. Cukup tekan kombinasi angka dan simbol tersebut di menu panggilan telepon, lalu tekan panggil.

Diketahui, kode tersebut berperan untuk menonaktifkan segala bentuk pengalihan panggilan pada ponsel yang kamu gunakan. Dengan kata lain, kode ini bisa digunakan untuk menghentikan aksi penyadapan yang dilakukan oknum tidak kenal.

BACA JUGA:Tipikor Polres Seluma Warning Peminjam Uang BUMDes Nanti Agung

BACA JUGA:MEMALUKAN! Dinas Perpustakaan Seluma Belum Bayar Jasa Perbaikan Jendela Tahun 2022, Ditagih Nomor Diblokir

3. Perhatikan penggunaan aplikasi VPN yang terpasang pada HP

Cara lain yang bisa digunakan untuk mengatasi aksi penyadapan pada HP yang digunakan adalah dengan memperhatikan penggunaan aplikasi VPN yang terpasang pada perangkat tersebut.

Perlu diketahui, bahwa VPN memiliki kemampuan untuk mengenkripsi seluruh jaringan internet pada ponsel.

BACA JUGA:Mimpi Lihat Burung Terbang, Bangun Langsung Berdoa, Itu Pertanda Rezeki Besar akan Datang

BACA JUGA:4 Pejabat Hasil Seleksi JPTP Seluma Dilantik Bulan Ini

Hal ini kemudian memperbesar kemungkinan pengambilalihan data-data yang ada di dalamnya. Bukan hanya sekedar disadap, bahkan seluruh informasi yang terdapat di dalam perangkat HP tersebut cenderung lebih berisiko mengalami peretasan dan pencurian data pribadi pengguna.

Oleh sebab itu, untuk menghindari terjadinya penyadapan pada perangkat HP pribadi yang digunakan, coba perhatikan lagi penggunaan aplikasi VPN selama ini.

BACA JUGA:Prediksi Enam Zodiak yang Akan Dapatkan Keberuntungan Diakhir Mei ini

BACA JUGA:Link Streaming dan Formasi Final Sepak Bola SEA Games 2023 Indonesia vs Thailand Sore Ini

Alangkah baiknya, jika bisa lebih cermat lagi saat menggunakan aplikasi tersebut disesuaikan untuk kebutuhan yang memang penting saja.

4. Factory reset adalah solusi terbaik untuk mengatasi HP yang disadap

Pilihan lain yang bisa digunakan untuk mengatasi masalah perangkat HP yang mengalami penyadapan adalah dengan melakukan reset pabrik atau factory reset.

BACA JUGA:KUR Pegadaian Syariah 2023, Plafon Rp 10 Juta untuk UMKM, Syarat Lengkap Langsung Cair

BACA JUGA:1.338 Calon Bayi 'Dikubur' Dokter Gigi di Bali, Pasien Rata-Rata Pelajar dan Mahasiswi

Sesuai dengan namanya, langkah ini memaksa kamu untuk mereset ulang perangkat agar kembali seperti perangkat awal ketika baru membelinya dari konter hp.
Atau mengembalikan semua pengaturan yang sudah dilakukan menjadi pengaturan pabrikan.

Langkah yang satu ini dipercaya mampu mengatasi tindak penyadapan pada HP dengan cukup ampuh.

BACA JUGA:Pinjaman KUR Mandiri 2023, Tak Perlu Jaminan dan Nyaris Tanpa Bunga, Simak Infonya di Sini

BACA JUGA:Gagal di Pilkada Seluma, Mantan Cawabup Daftar Pilkades

Karena langkah factory reset ini akan menghapus segala bentuk data sekaligus aplikasi yang terinstall dalam perangkat yang digunakan.

Terutama menghapus aplikasi rahasia yang tersembunyi di dalam perangkat tersebut.

Perlu diketahui, sebagian besar aplikasi untuk menyadap HP dibuat dengan kecanggihan tertentu.

BACA JUGA:Pengakuan Tersangka Pembunuh Adik Kandung, Dihantui Rasa Bersalah, Terbayang Saat Bersama Sewaktu Kecil

BACA JUGA:Pertamina Setor Pajak Bahan Bakar Kendaraan Rp200 Miliar ke Pemprov Bengkulu

Bahkan, diantaranya tidak bisa dideteksi dengan cara yang mudah.

Oleh sebab itulah, satu-satunya cara paling praktis dan tepat untuk mengatasi permasalahan penyadapan tersebut adalah dengan menghapus semua pengaturan sekaligus data yang tersimpan pada HP ke pengaturan pabrik.

5. Menghubungi call center sesuai operator yang digunakan pada HP

BACA JUGA:Suhu Udara di Bengkulu Bak 'Neraka', BMKG: Belum 40 Derajat

BACA JUGA:Curi Motor Honda CB 110 R, Resedivis Ditembak Polisi, 1 Tersangka Lagi Masih Diburu

Bisa dibilang, cara untuk mengatasi HP yang disadap satu ini adalah cara paling mudah dan anti repot daripada cara sebelumnya.

Pasalnya, pengguna hanya perlu menghubungi layanan call center sesuai provider atau operator seluler yang digunakan.

Namun, tetap perlu untuk selalu berhati-hati saat menghubungi layanan tersebut. Sebab, tak sedikit pula tindak penipuan yang mengatasnamakan call center perusahaan provider tertentu.

BACA JUGA:Kecelakaan Lalu Litas, Satu Pelajar SMP Meninggal Dunia, Dua Selamat

Kategori :