Nyesek! Baru 2 Tahun, Mobil Toyota Ini Disuntik Mati, Produk Gagal?

Senin 06-05-2024,23:11 WIB
Reporter : Andri Irawan
Editor : Andri Irawan
Nyesek! Baru 2 Tahun, Mobil Toyota Ini Disuntik Mati, Produk Gagal?

Selain itu, dinamika berkendara juga akan sulit untuk didapat, karena Turbocharging akan mengubah sifat dasar bagaimana mobil merespon.

Jadi, dengan hal tersebut, jangan berharap generasi ketiga dari GR86 akan menggunakan Turbo.

BACA JUGA:Bukan Lagi Taksi, Toyota Vios Hadir Lebih Mewah dan Canggih, Desain Mirip Mobil Sport

Ditambah dengan ide untuk mengadopsi mesin tiga silinder dari GR Yaris, Toyota dapat lolos tanpa harus mengubah GR86 secara drastis, tetapi masih akan ada beberapa perubahan signifikan yang diperlukan.

Itulah kenapa GR86 hanya memiliki umur yang pendek. Walaupun mobil ini bukanlah mobil yang sangat wow, tapi cukup disayangkan kalau Toyota benar-benar harus mendiscontinue GR86 untuk selamanya. (and)

Kategori :