Diserang, Petani Jagung di Kaur Siaga 1, Penjagaan Ditingkatkan

Diserang, Petani Jagung di Kaur Siaga 1, Penjagaan Ditingkatkan

Tanaman jagung petani di Kaur yang rusak setelah diserang monyet dan babi-julianto-raselnews.com

Kedua hama ini buka hanya memakan jagung, tetapi merusak batang jagungnya. “Kami sudah memasang pagar keliling di kebun, tapi hama ini masih bisa masuk. Kalau monyet manjat, kalau babi merusak pagar,” katanya.

BACA JUGA:Jalan Dibangun Petani di Ataran Lapua Tersenyum, Ongkos Angut Hasil Pertanian Bisa Ditekan

Kades Cinta Makmur, Musliadi membenarkan keluhan petani jagung di desanya ini. Diharapkan ada solusi dari Dinas Pertanian Kaur.

"Harapan kami Dinas Pertanian dapat memfasilitasi petani agar bisa memburu babi dan monyet ini," pungkasnya. (jul)

Sumber: