Hutang Segunung Bisa Lunas, Amalkan 5 Doa Nabi Sulaiman Ini, Rezeki Melimpah dan Berkah

Hutang Segunung Bisa Lunas, Amalkan 5 Doa Nabi Sulaiman Ini, Rezeki Melimpah dan Berkah

ilustrasi-istimewa-raselnews.com

JAKARTA, RASELNEWS.COM - Rezeki berupa uang memang tidak dapat menjamin kebahagiaan.

Namun, dengan memiliki banyak uang, kita dapat membantu lebih banyak orang dan meringankan beban mereka hingga membayar hutang segunung.

Oleh karena itu, berdoa menjadi salah upaya agar diberikan banyak harta seperti yang dibacakan Nabi Sulaiman.

Nabi Sulaiman bukan hanya seorang nabi, tetapi juga seorang raja. Sebagai seorang raja, Nabi Sulaiman diberikan kekuasaan dan harta yang melimpah.

BACA JUGA:Doa Tak Kunjung Dikabulkan? Simak 7 Penyebab Doa Anda Terhalang

Banyaknya harta yang dimiliki oleh Nabi Sulaiman tidak datang dengan sendirinya. Harta-harta tersebut datang karena upaya dan doa Nabi Sulaiman untuk mendatangkan uang.

Oleh karena itu, bagi kita yang sedang menghadapi kesulitan keuangan, kita dapat memohon kepada Allah SWT dengan membaca doa Nabi Sulaiman untuk mendatangkan uang.

Doa Nabi Sulaiman untuk Memohon Ampunan dan Rezeki

Salah satu bacaan Doa Nabi Sulaiman untuk mendatangkan uang dan memohon kelancaran rezeki terdapat dalam Al-Qur'an surat Sad ayat 35.

BACA JUGA:Catat! 3 Doa Jangan Ditinggalkan Saat Sujud Terakhir

Doa tersebut menunjukkan kekuasaan hanya milik Allah SWT.

Dalam doa tersebut, Nabi Sulaiman memohon ampunan atas segala dosanya dan memohoDahsyatnya 5 Doa Nabi Sulaiman, Rezeki Melimpah dan Berkah, Utang pun Lunasn agar diberikan kerajaan yang tidak akan dimiliki oleh siapapun setelahnya.

Hal ini menunjukkan keinginan Nabi Sulaiman untuk memperoleh kebaikan yang abadi di akhirat, bukan hanya kesenangan dunia semata.

BACA JUGA:Mata Anda Rabun? Amalkan Doa Ini, Kiai Muslih yang Buta 8 Tahun Akhirnya Bisa Melihat Lagi

Berikut adalah bacaan doa Nabi Sulaiman untuk mendatangkan uang yang pertama:


قَالَ رَبِّ اغْفِرْ لِي وَهَبْ لِي مُلْكًا لَا يَنْبَغِي لِأَحَدٍ مِنْ بَعْدِي إِنَّكَ أَنْتَ الْوَهَّابُ

Qaala rabbi ighfir lii wahab lii mulkan laa yanbaghii li-ahadin min ba’dii innaka anta alwahhaabu.


Artinya: "Ya Tuhanku, ampunilah segala dosaku dan anugerahkanlah kepadaku kerajaan yang tidak akan dimiliki oleh siapapun setelahku, sungguh Engkaulah Yang Maha Pemberi."

BACA JUGA:Masih Jomblo? Amalkan Doa Ini Agar Segera Dapat Jodoh

Doa Nabi Sulaiman untuk mendatangkan uang

Doa Nabi Sulaiman untuk mendatangkan uang yang berikutnya diabadikan dalam Al-Qur'an surat an-Naml ayat 15.

Doa tersebut adalah ungkapan syukur dan penghargaan kepada Allah SWT atas keistimewaan yang diberikan-Nya kepada Nabi Sulaiman dan kaumnya yang beriman.

Dalam doa tersebut, Nabi Sulaiman menyadari bahwa Allah SWT telah memberikan keistimewaan kepada mereka yang tidak dimiliki oleh kebanyakan hamba-Nya yang beriman.

Sumber: