Ternyata Keliru! Berikut 8 Jurusan Kuliah yang Mudah Dapat Kerja dan Bergaji Besar di Revolusi Industri 4.0

Ternyata Keliru! Berikut 8 Jurusan Kuliah yang Mudah Dapat Kerja dan Bergaji Besar di Revolusi Industri 4.0

Jurusan kuliah yang mudah dapat kerja dan gaji besar-istimewa-freepik.com

JAKARTA, RASELNEWS.COM - Dalam era industri industri 4.0 saat ini, memilih jurusan kuliah harus dilakukan dengan hati-hati.

Meskipun meraih nilai tertinggi pun, jika jurusan yang diambil tidak dibutuhkan di dunia kerja, akan sulit mendapatkan pekerjaan.

Persaingan di dunia kerja semakin ketat, terutama untuk lulusan dari jurusan-jurusan yang memang dibutuhkan di masa sekarang.

BACA JUGA:Kuliah Sambil Bekerja! 10 Ide Bisnis Jasa Tanpa Modal Ini Cocok untuk Mahasiswa

Sebelum memutuskan jurusan kuliah di perguruan tinggi, sebaiknya wajib diketahui 8 jurusan kuliah yang mudah cari kerja di era revolus industri 4.0 berikut ini.

1. Jurusan Statistika

Jurusan statistika menjadi salah satu pilihan untuk memudahkan mencari pekerjaan.

Dunia bisnis saat ini menggunakan ilmu statistika dalam berbagai hal, termasuk penelitian, analisis, dan evaluasi proyek.

BACA JUGA:HEBAT! 48 Anak Nelayan di Kaur Lulus Seleksi Taruna KKP, Bisa Kuliah Gratis Dan Ikatan Dinas, Ini Daftarnya

Orang dengan ketrampilan ilmu statistika akan sangat dibutuhkan di masa depan.

2. Jurusan Teknik Robotika dan Kecerdasan Buatan

Teknologi robotika dan kecerdasan buatan sedang berkembang pesat dan digunakan dalam berbagai bidang usaha.

Jika Anda memilih jurusan ini, masa depan Anda dipastikan cerah karena ilmu robotika dan kecerdasan buatan banyak digunakan di dunia kerja.

BACA JUGA:Horeee...Beasiswa Kuliah ke Jerman Dibuka, Uang Saku Rp14,9 Juta Per Bulan, Boleh Bawa Keluarga

Peluang mendapatkan pekerjaan pun sangat tinggi, dan gaji lulusan jurusan ini memiliki prospek besar.

3. Jurusan IT (Ilmu Komputer)

Jurusan IT atau ilmu komputer menjadi salah satu jurusan yang sangat dibutuhkan di dunia kerja.

Keahlian dalam hardware maupun software sangat dicari oleh berbagai perusahaan, terutama dengan perkembangan teknologi yang semakin maju dan segala hal yang berhubungan dengan digital.

BACA JUGA:Pendaftaran Beasiswa ke Rumania Dibuka, Tanpa TOEFL, Kuliah Gratis, Biaya Hidup Ditanggung

4. Jurusan Teknik Elektro

Jurusan teknik elektro menjadi pilihan lain agar mudah mendapatkan pekerjaan.

Sumber: