20 Besar Calon Anggota KPU Bengkulu Selatan 2023-2028, 2 Incumbent Gagal

20 Besar Calon Anggota KPU Bengkulu Selatan 2023-2028, 2 Incumbent Gagal

Nama 20 besar calon anggota KPU Bengkulu Selatan 2023-2028 -istimewa-raselnews.com

BENGKULU, RASELNEWS.COM - Siapa yang masuk 20 besar calon anggota KPU Bengkulu Selatan periode 2023-2028, Jumat (6/10/2023), terjawab sudah.

Dari 59 peserta yang mengikuti tes tertulis dan psikotes, Timsel akhirnya mengeluarkan 20 nama. 

Menariknya, 3 incumbent yang ikut dalam seleksi, hanya menyisakan satu yakni Asprian Toni.

BACA JUGA:Daftar Nama 59 Calon Komisioner KPU Bengkulu Selatan 2023-208 yang Lolos Seleksi Berkas

Sementara, Edvan Diansari dan Aldi Akbar tak masuk dalam daftar 20 besar yang akan kembali mengikuti tes tahap tiga yakni kesehatan dan wawancara pada  8-13 Oktober 2023.

"20 besar akan lanjut tes kesehatan dan wawancara," ujar Elfahmi, Ketua Timsel Calon Anggota KPU Bengkulu Selatan periode 2023-2028, Jumat (6/10/2023).

Pelaksanaan tes kesehatan dan wawancara akan dilaksanakan di Gedung Training Centre (GTC) dan RS DKT Kompi Bengkulu. Sementara tes wawancara di Hotel Mercure Bengkulu JI. S. Parman No. 27 Padang Jati Kecamatan Ratu Samban Kota Bengkulu.

BACA JUGA:59 Calon Komisioner KPU Bengkulu Selatan Lolos Seleksi Berkas, Mulai Besok Tes Tertulis, 3 Wajah Lama

Dalam hal ini timsel juga berhadap adanya masukan masyarakat. Masukan dan tanggapan dengan menggunakan formulir masukan dan tanggapan melalui email [email protected]

Berikut Nama 20 besar calon anggota KPU Bengkulu Selatan periode 2023-2028 berdasarkan abjad.

1. Alek Oka Dinata

2. Arafik

3. Aspriantoni

BACA JUGA:Tersandung Kasus Korupsi Lagi? KPU Kaur Tak Jera!

4. Dastian

5. Deddy Hartono

6. Erina Okriani

7. Farida Nur Aini

8. Fedri Mustari

BACA JUGA:INI DIA Anggota KPU Terpilih di 5 Provinsi dan 12 Kabupaten/Kota Periode 2023-2028

9. Gusman Heriyadi

10. Jerly Biterfin

11. Kurniana

12. M. Safrurrahman Akhiri

13. M.N. Puja Kesuma

14. Mafahir

15. Nixigo Sasvito

BACA JUGA:BREAKING NEWS: Kejari Geledah KPU Kaur, Pintu Masuk Dijaga Polisi

16. Ripsi Aprianto

17. Sofwan

18. Wimarni

19. Wiwin Hendri

20. Zaid Sanjania. (red)

Sumber: