Pemda Bengkulu Selatan Rekrut CPNS dan PPPK, Tenaga Teknis Berpeluang Besar, Guru dan Tenaga Kesehatan?

Pemda Bengkulu Selatan Rekrut CPNS dan PPPK, Tenaga Teknis Berpeluang Besar, Guru dan Tenaga Kesehatan?

Ilustrasi tes cpns dan PPPK-istimewa-raselnews.com

Begitu juga dengan formasi PPPK, saat ini amsih ribuan honorer di Bengkulu Selatan yang menunggu peluang mengikuti seleksi PPPK.

BACA JUGA:Tinggalkan Motor dengan Kunci Tergantung, Honda Revo Warga Selali 'Kunam'

BACA JUGA:Cara Mengambil Tabungan Nasabah Meninggal Dunia, Siapkan 10 Syarat Ini, Luar KK Tak Perlu Ikut Campur

“Kami masih menunggu surat resmi dari KemenPAN-RB untuk usulan 2024. Tak hanya penerimaan CPNS, kami juga akan mengupayakan penerimaan PPPK karena Pemda Bengkulu Selatan masih kekurangan pegawai,” kata Salman.

Disampaikan Salman, saat ini total PPPK di Bengkulu Selatan sebanyak 482 orang. Terdiri dari PPPK tenaga penyuluh pertanian, guru dan kesehatan.

BACA JUGA:Tanpa Ribet, Begini Cara Ambil Uang di ATM Tanpa Kartu

BACA JUGA:Skema Single Salary Diterapkan di 8 Daerah, Jabatan Ini Paling Diuntungkan, Nih Gajinya Sebulan

Kehadiran 482 PPPK itu sangat membantu kinerja Pemda Bengkulu Selatan. Khususnya dibidang penyulu, pendidikan dan kesehatan.

Namun jumlah PPPK itu dinilai masih kurang, sehingga masuh butuh penambahan melalui seleksi tahun 2024.

Begitu juga dengan PNS, selain bertujuan memenuhi kebutuhan kekurangan pegawai, perekrutan CPNS ini membuka peluang bagi para sarjana yang baru lulus perguruan tinggi.

BACA JUGA:BREAKING NEWS: Pencuri Ternak Kembali Beraksi di Bengkulu Selatan, Pelaku Tinggalkan Jeroan di Pinggir Jalan

BACA JUGA:Maaf! Berikut Daftar Kategori Tenaga Honorer yang Bisa dan Tidak Diangkat PPPK

“Tenaga PNS juga sangat dibutuhkan untuk menutupi kekurangan pegawai lantaran sudah banyak yang pensiun,” pungkas Salman. (red)

Sumber: kabid pimp bkpsdm bengkulu selatan