Waspada! 7 Ikan Ini Ternyata Mengandung Merkuri Tinggi, Salah Satunya Ikan Tuna, Ibu Hamil Wajib Tahu

Waspada! 7 Ikan Ini Ternyata Mengandung Merkuri Tinggi, Salah Satunya Ikan Tuna, Ibu Hamil Wajib Tahu

Ikan yang mengandung merkuri tinggi-istimewa-raselnews.com

Ikan ini memiliki kandungan merkuri yang sangat tinggi, yaitu sebesar 1,123 PPM. Oleh karena itu, disarankan untuk menghindari konsumsi ikan ini.

Untuk menghindari risiko konsumsi ikan tinggi merkuri, disarankan untuk memilih ikan air tawar seperti sungai dan danau, karena cenderung memiliki kontaminasi merkuri yang lebih rendah daripada ikan laut.

BACA JUGA:8 Efek Samping Mencabut Uban Bagi Kesehatan, Hentikan Sekarang!

Keracunan merkuri dapat menyebabkan berbagai kondisi seperti lumpuh otak, kebutaan, gangguan fungsi mental, gangguan fungsi paru-paru, dan gangguan pertumbuhan.

Bagi ibu hamil, disarankan untuk menghindari asupan ikan tinggi merkuri karena dapat mengganggu proses kehamilan.

Merkuri sebenarnya dapat hilang dari tubuh, namun membutuhkan waktu yang cukup lama.

Oleh karena itu, batasilah konsumsi ikan tinggi merkuri hanya beberapa kali seminggu, dan selingi dengan ikan yang tinggi omega-3. (and)

Sumber: