Usia Muda Tak Luput Terkena Diabetes, Kenali Gejala dan Cara Mencegahnya

Usia Muda Tak Luput Terkena Diabetes, Kenali Gejala dan Cara Mencegahnya

Kenalai gejala dan pencegahan penyakit diabetes -Istimewa-Tangkapan Layar youtube Kata Dokter

- Enyahkan Asap Rokok: Hindari merokok untuk mencegah penyakit metabolik seperti diabetes.

- Rajin Beraktivitas Fisik: Olahraga minimal 30 menit setiap hari.

- Diet Gizi Seimbang: Konsumsi makanan sehat dengan porsi yang seimbang.

- Istirahat Cukup: Tidur yang cukup setiap hari.

- Kelola Stres: Menghindari stres berlebihan.

BACA JUGA:Merasa Lelah Terus? Waspada! Itu Gejala Diabetes, Berikut Cara Mencegahnya

Makanan yang Disarankan

Untuk menjaga kadar gula darah tetap stabil, disarankan mengonsumsi:

- Karbohidrat kompleks seperti nasi merah dan oatmeal

- Protein hewani rendah lemak

- Buah-buahan dengan indeks glikemik rendah seperti beri, pir, dan apel

- Sayuran hijau dan kacang-kacangan

- Lemak sehat seperti yang terdapat pada alpukat dan kacang-kacangan

BACA JUGA:Minuman Manis Tak Memberi Manfaat, Justru Pemicu Kanker Hati , Ketahui Gejalanya

Dengan edukasi, pencegahan, dan pengobatan yang tepat, kita dapat mengurangi dampak diabetes pada generasi muda dan meningkatkan kualitas hidup mereka.(man)

Sumber: youtube kata dokter